Suara.com - Beredar di media sosial seorang emak-emak berkendara melawan arus. Aksi berbahaya itu terekam salah satu pengguna jalan hingga viral.
Salah satunya dibagikan akun X @pa_C1. Dalam video yang dibagikan seorang emak-emak menaiki motor matic menggunakan daster dan hijab hitam.
Berkendara emak-emak tersebut sekilas biasa. Dia memacu di sisi tengah jalan. Namun setelah diamati ternyata sang ibu melawan arus.
Seorang perekam kemudian meneriaki ibu tersebut bahwa yang dilakukannya berbahaya. "Woi Woi, bahaya woi," terdengar suara seorang pria meneriaki ibu-ibu tersebut seperti dikutip pada Sabtu (8/6/2024).
Bukannya berganti jalur, emak-emak tersebut tetap melanjutkan perjalanannya. Emak-emak tersebut juga tak membelokkan motornya untuk masuk ke jalur semestinya.
Tidak disebutkan kejadian tersebut berlokasi di mana. Akan tetapi sejak diunggah, video tersebut dibanjiri warganet.
"Kata mak nya ngapain gue diatur orang gue juga bayar pajak," cuit akun @HanifHa8*******.
"Itu di dket pom bensin plumbon kah kek ga asing,emang banyak yg lawan arah tp ga gitu juga njirr," komentar akun @RyzzF*****.
"Pembiaran yg jdi kebiasaan yg sangat membahayakan pengguna jln lain
Hrs ada sangsi hukum yg tegas untk hal smcam ini," cuit akun @sedul********.
Baca Juga: Mengira Dicubit Saat Sesi Foto, Etika Lesti Kejora ke Orang yang Dituduh Jadi Perbincangan
"Malaikat pencabut nyawa pun minder nih..," komentar akun @Dedd*****.
"Ini klo sampe ada yg nabrak dr depan siap2 aja diomelin knp melawan arah jalur yg dia buat.. sekuat itu loh emak2 indo guys..," cuit akun @zic****.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kereta Panoramic Jadi Tren Wisata Baru, Jumlah Penumpang Tumbuh 38,6 Persen Sepanjang 2025
-
Wakapolri Tinjau Arus Balik Libur Nataru, Skema One Way hingga Contraflow Disiapkan
-
Proyek Pengendali Banjir Fatmawati Dimulai, Jalan H. Nawi Bakal Menyempit Selama Setahun
-
Begini Situasi Manggarai Sore Tadi, Tawuran Warga yang Bikin Rute Transjakarta Dialihkan
-
LPSK Berkoordinasi dengan Amnesty Internasional soal Teror Kritik Penanganan Bencana Sumatra
-
KUHAP Baru Berlaku, Hinca Panjaitan: Tak Ada Lagi Pelanggaran HAM
-
Tawuran di Manggarai Berhasil Dibubarkan, Lalu Lintas dan Layanan Transjakarta Kembali Normal
-
BMKG Kalteng Ingatkan Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan, Warga Diminta Tingkatkan Kesiapsiagaan
-
KPK: Wacana Pilkada Dipilih DPRD Harus Disertai Regulasi Jelas dan Pengawasan Ketat
-
Satu Keluarga Ditemukan Tewas di Kontrakan Tanjung Priok, Satu Anak Kritis