Suara.com - Presiden RI Prabowo Subianto segera mengumumkan tokoh-tokoh yang mebdapat gelar pahlawan nasional 2024. Hal ini diungkapkan Menteri Sosial Saifullah Yusuf atau Gus Ipul usai bertemu Prabowo di Istana Kepresidenan Jakarta.
"Ya Insyaalla ya nunggu aja, lagi nunggu waktu, Insyaallah tadi beliau (Prabowo) sampaikan insyaallah lah, dalam waktu dekat akan disampaikan," kata Ipul saat ditemui awak media di Istana Keprsidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024).
Sementara itu terkait siapa saja nama-nama yang diusulkan mendapat gelar pahlawan nasional 2024, Ipul belum menyebutkan.
"Belum tahu, beliau masih belum punya waktu untuk membaca usulan, nanti akan disampaikan," kata Ipul.
Ipul hanya memastikan ihwal jumlah nama yang diusulkan mendapat gelar pahlawan nasional.
"Ya usulannya 16, seperti tahun lalu, tahun-tahun sebelumnya yang diusulkan 16. Nah presiden, seperti kalau tahun-tahun lalu kan memilih 6, tapi presiden pada dasarnya boleh memilih sesuai dengan keputusan beliau. Bisa lebih dari 6 juga boleh," kata Ipul.
Berita Terkait
-
Unggah Seruan Prabowo Nyoblos RK di Masa Tenang, Muncul Desakan Bawaslu Usut Raffi Ahmad: Kalau Gak Ditindak, Bubar Aja!
-
Blunder! Kepergok Hapus Postingan Surat Prabowo Dukung RK, Raffi Ahmad Dicap Tukang Laundry hingga Doktor Abal-abal
-
Keponakan Megawati Tersangka Kasus Judol Komdigi, Kenapa PDIP Ungkit Lagi Skandal "Konsorsium 303 Kaisar Sambo"?
-
Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Ribuan Buruh Geruduk Istana, Tuntut Revisi UMP DKI dan UMSK Jawa Barat
-
Prabowo Tolak Lihat Daftar Perusahaan Pelanggar: 'Takut Ada Teman Saya di Situ'
-
Kalender Akademik Januari-Juni 2026 untuk SD, SMP/MTs dan SMA/SMK/MA
-
Solusi Login MyASN Digital Bermasalah Usai Ganti Hp
-
Jakarta Diguyur Hujan Ringan Hari Ini, Waspada Kelembapan Udara Meningkat
-
Pemerintah Siapkan Penghapusan Utang untuk UMKM Korban Bencana, Cek Syaratnya!
-
Tambang Emas Ilegal di Cigudeg Sulit Diberantas? Diduga Ada Cepu Bocorkan Razia Polisi
-
Darah Tumpah di Caracas, 75 Tewas Saat Pasukan AS Serbu dan Tangkap Presiden Maduro
-
Wagub Babel Dicecar 10 Jam di Bareskrim, Misteri Ijazah Sarjana Terkuak?
-
Yusril Sebut Batas Kritik dan Hinaan di KUHP Baru Sudah Jelas