Suara.com - Produsen aki dari India, Amara Raja Batteries Limited (ARBL) memperkenalkan aki terbarunya untuk sepeda motor yang diklaim memiliki umur penggunaan hingga 18 bulan.
Menurut Kepala Ekspor untuk Aki Otomotif Amaron, Madhusudan Chari, teknologi yang digunakan pada baterai kering inilah yang membuat daya pakai aki menjadi lama.
"Aki kami menggunakan sistem Value Regulated Lead Acid (VLRA)," katanya di Jakarta, Senin (14/9/2015).
Dengan teknologi tersebut, aki lebih tertutup dan elektrolit dalam aki tidak bergerak sehingga tidak mudah bocor, lebih tahan guncangan.
"Usia pakai pun lebih lama serta bebas dari perawatan," katanya.
Sistem ini merekombinasi oksigen pada plat positif dengan hidrogen pada plat negatif dan menghasilkan air. Aki pun tidak akan kekurangan air.
Selain itu, lempengan yang digunakan menggunakan bahan leas calcium tin alloy yang lebih tahan korosi dengan desain Radial grid.
"Desain ini memiliki internal resistance yang rendah sehingga bertenaga besar serta tahan panas," katanya.
Keunggulan tersebut yang kemudian menjadi aki lebih awet dan tahan lama.
"Jaminan penggunaan 18 bulan pun tertulis," katanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Bosan dengan Supra? Ini 5 Motor Bebek yang Mesinnya Bandel dan Penuh Gaya
-
Harga Mepet Agya Baru, Performa Rasa Destinator: Intip Harga Wuling Almaz Bekas dan Pajaknya
-
Daihatsu Bego Ini Mobil Apa? Mesin Bandel Mudah Dirawat, Ini Fakta Uniknya
-
Jakarta-Semarang Cuma Butuh Ongkos Listrik 70 Ribu: Intip Fakta Menarik Wuling Cloud EV Bekas
-
Yakin Pilih Veloz Terbaru? Segini Harga Nissan Terra Bekas dan Pajak Tahunannya
-
Mengenal si Retro Mewah Kawasaki Estrella 250: Pajaknya Berapaan? Segini Konsumsi Bensinnya
-
5 Mobil Bekas 2 Baris di Bawah Rp 100 Juta, Pilihan Pas untuk Keluarga Kecil
-
5 Motor Matic yang Kuat di Tanjakan Curam, Tenaga Gak Loyo!
-
26 Merek Mobil Bekas Terbaik 2025 Awet 10 Tahun & Jarang Masuk Bengkel
-
Daihatsu Ceria: City Car Murah nan Irit yang Bikin Gembira, Segini Spesifikasi dan Harganya