Suara.com - Membeli sesuatu yang mahal seperti Bugatti Chiron, tidaklah terlalu sulit bagi seseorang yang menghasilkan banyak uang seperti striker Real Madrid Cristiano Ronaldo.
Dan CR7, sebutan akrabnya, memamerkan mobi mewahnya kepada Giants Giella dan Odell Beckham Jr (OBJ). Keduanya pun membuat video pendek.
Sementara Beckham tidak banyak berkomentar, selain beberapa lelucon. Namun, dia tampak benar-benar terkesan dengan supercar dengan 1.500 HP.
Sayang, kita tidak yakin apa yang saat ini berada di garasi OBJ, tapi pada tahun 2016, dia mengemudikan Rolls-Royce Phantom Drophead Coupe, dan Mercedes CLS 63 AMG hitam matte. Setelah memeriksa supercar milik Chiron Ronaldo, mungkin dia menginginkannya. Kata mungkin ini terlihat dari respon dia saat melihat mobil milik CR7 itu.
Bugatti Chiron sendiri didukung oleh mesin W16 8,0 liter, menghasilkan torsi 1.500 HP dan 1.600 Nm (1.180 lb-ft). Bisa didapat dari nol sampai 100 km/jam (62 mph) di bawah 2,5 detik, dan maksimal di 420 km/jam (260 mph). [Carscoops]
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Pilih Lokasi Berusia 500 Tahun Lebih untuk Gelar Pernikahan
-
Zico Angkat Suara Soal Klaim Cristiano Ronaldo sebagai Pemain Paling Komplet Sejagat
-
Cristiano Ronaldo Selfie dengan Elon Musk hingga Presiden Trump, Messi Mana Bisa
-
Portugal Pesta 9 Gol, Suporter Sebut Tim Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
4 Mobil Bekas MPV Rp 50-90 Jutaan untuk Keluarga: Kabin Luas, Mesin Bandel, Siap Pakai
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Wanita Pendek, Ringan dan Bikin Pede
-
4 Fakta Avanza Susah Mundur: Manual dan Matic Bisa Kena, Begini Triknya
-
7 Barang yang Haram Dimasukkan ke Jok Motor, Jangan Sampai Bikin Fatal Bikers Pemula
-
5 Vespa Matic Paling Murah untuk Anak Kuliah, Mesin Bandel dan Stylish
-
Mengenal Cara Kerja Teknologi Hybrid pada Daihatsu Rocky
-
Teknisi Yamaha Indonesia Kantongi Standar Global di WTGP 2025
-
4 Motor Bekas Bahan Custom Terbaik untuk Modifikasi Low Budget Anak Skena Kalcer
-
Pesona Kembaran Honda Beat yang Makin Irit, Punya Bagasi Luas dan Teknologi Kekinian
-
5 Mobil Bekas Sekelas Pajero dan Fortuner, Kabin Super Lega Harga Mulai Rp70 Jutaan