Suara.com - Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) akan memanfaatkan pameran tahunan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2018 sebagai arena untuk mendeklarasikan kesediaan para produsen mobil Tanah Air menerapkan standar bahan bakar Euro4.
Ketua Umum Gaikindo, Yohannes Nangoi, di Jakarta, Selasa (22/4/2018), mengatakan deklarasi itu akan digelar oleh Gaikindo dan berharap didukung oleh pemerintah.
"Ini merupakan sebuah langkah besar bagi Indonesia, karena melompat dari Euro2 ke Euro4," kata Nangoi.
Pemerintah melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan memang sudah menetapkan penggunaan standar bahan bakar Euro4 di Indonesia mulai Maret 2019 mendatang.
Indonesia, menurut Nangoi, merupakan satu dari sedikit negara di Asia yang masih menggunakan standar Euro2.
GIIAS 2018 sendiri, yang akan digelar di ICE, Serpong, Tangerang, Banten selama 2 - 12 Agustus, mengambil tema "Beyond Mobility". Menurut Nangoi tema diambil untuk menekankan bahwa mobil kini tak hanya menjadi alat transportasi, tetapi juga sebagai sarana untuk meningkatkan kualitas hidup manusia.
Berita Terkait
-
Penjualan Mobil Baru 2025 Terus Alami Penurunan Dibandingkan Tahun Lalu
-
Destinator Laris, Penjualan Mitsubishi Tumbuh Double Digit
-
Penjualan Mobil Agustus 2025 Masih Lesu, Mitsubishi Tumbuh 2 Digit
-
Pejabat Aktif Kemenperin Ditunjuk Jadi Ketua Umum GAIKINDO Periode 2025 - 2028
-
Mobil Bekas Lebih Laris dari Mobil Baru, Gaikindo Minta Pemerintah Kurangi Pungutan
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
-
Harga Emas Hari Ini: Antam Naik Lagi Jadi Rp 2.338.000, UBS di Pegadaian Cetak Rekor!
-
Puluhan Siswa SD di Agam Diduga Keracunan MBG, Sekda: Dapurnya Sama!
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
Terkini
-
Terpopuler: Busi Radioaktif Bikin Geger, Deretan Motor Tua Ini Bisa Bikin Kamu Kaya
-
Hyundai Pastikan Bawa Mobil Listrik Baru ke Indonesia di Sisa 2025
-
Busi Radioaktif Pernah Bikin Geger, Sejarah Gila Produk Otomotif Bikin Keder
-
Daihatsu Terios Bekas: Harga Jatuh Banget per Oktober 2025, SUV Impianmu Mulai Segini
-
Mau Beli Motor Honda? Ini Daftar Harga Terbaru Oktober 2025
-
Y-Connect Serasa Kuno, Pesaing Yamaha NMAX Ini Punya Fitur Lebih Canggih
-
7 Rekomendasi Motor 2 Tak Cocok untuk Bahan Gorengan: Harga Melambung Tembus 100 Persen
-
Pemerintah China Perketat Ekspor Mobil Listrik Setelah Banyak Keluhan Soal Kualitas
-
Pembalap MotoGP Sebut Sirkuit Mandalika Miliki Daya Magis, Seperti Berada di Tempat Liburan...
-
Update Harga Honda Scoopy Oktober 2025: Kantong Gak Perlu Teriak Pening, Cocok untuk Pekerja Stylish