Suara.com - Menyebut nama Arnold Schwarzenegger, benak langsung teringat kepada sosok perkasanya saat membintangi film-film genre pertempuran macam Predator, Terminator, dan seterusnya. Bahkan, di Thal, Austria, negara kelahirannya, mantan Pak Gub (maksudnya kependekan dari kata gubernur) California, Amerika Serikat ini memiliki museum yang memajang Harley - Davidson sangar dari properti film Terminator.
Padahal, dalam kesehariannya, selera mantan Pak Gub bukanlah kendaraan-kendaraan berbau militer. Mulai jip, Unimog sampai tank, rasanya tidak masuk sebagai tunggangan idamannya.
Pilihan Arnie, begitu ia kerap disapa, justru tunggangan tipe roadster, soft top, sampai model yang menjadi properti pembuatan film Twins. Di mana ia menjadi bintangnya, bersama aktor kawakan Amerika Serikat yang tak jarang tampil di panggung teater West End London, Danny DeVito.
Koleksi paling baru dari mantan Pak Gub Arnold Arnold Schwarzenegger saat ini adalah Porsche 911 Turbo series. Dengan semburan tenaga sebesar 397 kW/540 PS, akselerasi 3 detik untuk jarak 0 - 100 km per jam, serta top speed mencapai 320 km per jam, wah, hasrat ngebut pun terpuaskan tanpa harus tampil super macho di balik jip. Itulah sosok Arnie sejatinya.
Mobimoto.com/Cesar Uji Tawakal
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
KIA Rio vs Grand Avega Hatchback, Mending Mana? Segini Harga dan Pajaknya
-
Terpopuler: 5 Mobil Kecil Bekas Terbaik untuk Lansia, Update Harga BYD Januari 2026
-
Harga Fantastis, Performa Juara: Intip Harga Terbaru Subaru Generasi Baru yang Bikin Melongo
-
XPeng P7+ 2026 Meluncur: Lebih Kencang dari Pajero, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
4 Mobil Sebandel Panther dengan Desain Lebih Modern, Cocok di Jalanan Menanjak
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
4 Pilihan Mobil Bekas dengan AC Paling Dingin, Harga Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Rekomendasi Motor Bekas dengan Body Gagah, Bisa Dibeli Modal Budget Rp10 Jutaan
-
5 Pilihan Mobil Bekas dengan Sparepart Paling Melimpah di Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser Harga di Bawah 100 Juta: Ramah Lansia dan Anak