Suara.com - Hascar Group yang menggawangi merek dagang Fiat, Alfa Romeo, Jeep, Chrysler, dan Dodge di Indonesia, berencana menghadirkan merek Fiat dan Alfa Romeo ke Tanah Air.
"Pertama, kami akan ekspor yang sudah pernah hadir di Indonesia juga. Setelah merek Jeep, dalam waktu dekat kami akan datangkan Fiat," ujar Ari Utama, Chief Executive Officer (CEO) Hascar Group, di lokasi pergelaran Telkomsel Indonesia International Motor Show atau Telkomsel IIMS 2019, Jakarta International Expo alias JIExpo Kemayoran, Jakarta baru-baru ini.
Selain Fiat, Ari Utama menambahkan bahwa masih ada satu merek lagi yang akan dibawa masuk ke Indonesia, yakni Alfa Romeo. Diharapkan, tahun depan tunggangan-tunggangan tadi sudah bisa masuk Indonesia. Ia optimistis bahwa model Alfa Romeo yang dihadirkan Hascar Group nantinya mendapatkan respon positif.
"Kami sedang menghitung harganya untuk segera bisa masuk Indonesia, targetnya paling cepat tahun depan memasukkan Alfa Romeo," terangnya.
Hascar Group sendiri telah menggantikan posisi Garansindo sejak Desember 2018 sebagai distributor Fiat Chrysler Automobiles (FCA) di Indonesia. Dengan management dan strategi yang dimiliki, Hascar optimistis bahwa brand yang dibawa mereka bisa mendapat tempat di pasar otomotif Tanah Air.
"Untuk Alfa Romeo, kami akan masukkan. Karena kami juga sudah pelajari untuk desainnya, bisa diterima di Indonesia. Contohnya seperti Veloce. Itu desainnya saya yakin bisa diterima di Indonesia," tutup Ari Utama.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Berakhirnya Insentif Mobil Listrik Dorong Pabrikan Segera Lakukan Produksi Dalam Negeri
-
Kapan Waktunya Ganti Karet Wiper? Ini Pertanda Waktunya Cari Baru
-
Motor Legendaris Suzuki Ini Kembali Jadi Primadona di Tahun 2025
-
Harga Beda Tipis, Mending BYD Atto 1 Baru atau Hyundai Ioniq 2019 Bekas?
-
5 Pilihan Mobil Sedan Toyota Bekas Rp30 Jutaan Masih Layak Pakai
-
Begini Cara Cek Pajak Kendaraan, Awal Tahun Siap-Siap Bayar
-
Diam-Diam Harga Chery J6T Sudah Naik Rp 20 Juta Setelah Insentif Mobil Listrik Berakhir
-
Kenapa Oli Mesin Mobil Mendadak Berwarna Seperti Kopi Susu?
-
Sepeda Listrik Perlu Dicas Setiap Hari? Ini 5 Pilihan yang Baterainya Awet
-
Kabin Nyaman 5 Orang, Bensin Super Irit: Pesona Mobil Bekas Honda Seharga Matic Premium