Suara.com - Sekitar musim panas tahun silam, beberapa kali aktor Chris Hemsworth terciduk tengah melakukan shooting di London. Bersamanya, hadir beberapa properti otomotif, mulai sedan warna hitam, bus bergaya futuristik, sampai black cab alias taksi hitam khas ibu kota Britania Raya.
Dikutip dari Motor1, saat berada di bumi, sedan tunggangan Chris Hemsworth (memerankan Agent H) dan Tessa Thompson (Agent M) adalah Lexus RC F 2020 yang sanggup beralih rupa menjadi pesawat jet antargalaksi.
Spesifikasinya saat menjadi tunggangan di bumi adalah Lexus RC F 2020 bermesin V8 5.0L, yang sanggup memasok tenaga sebesar 475 daya kuda atau 351 kW dengan torsi sebesar 535 Nm. Sistem transmisi 8-percepatan dan gerak roda belakang (RWD), bodi dicat warna Umbra Black, sebuah warna paling gelap yang ada di bumi (masuk akal pula, sesuai tema filmnya). Juga berbobot ringan, karena penggunaan serat karbon sebagai materi utama. Sedangkan lampu utama dan grille telah mengalami modifikasi.
Saat berubah ujud sebagai wahana luar angkasa, Lexus RC F 2020 menjadi QZ 618 Galactic Enforcer. Lantas dapur pacunya adalah Quasar Power Source Technology (QPST) yang memanfaatkan galaksi terdekat untuk sumber energi.
Kecepatan akselerasi 0 - 100 km per jam dari kondisi stasioner adalah 0,0000000000001 nanodetik. Adapun mode berkendara yang ditawarkan adalah EcoDrive, SportDrive, serta QuantumDrive.
Ditilik dari tampilan fisik, digunakan gamma ray headlamps, fitur andalannya Inter-Galactic Positioning System (GPS antargalaksi), ditambah Lexus Safety System with force field technology. Dan bila ingin bercakap-cakap dengan alien, karena tersedia asisten virtual yang mampu menterjemahkan tujuh triliun bahasa!
Sungguh keren rekayasa modifikasi fiksi ilmiah atas produk Lexus ini, bukan?
Baca Juga: Fans Otomotif yang Mendarat di Bologna, Bersiaplah Jatuh Cinta!
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Harley-Davison Wajib Cemas, Monster Suzuki Ini Jauh Lebih Ganas
-
5 Kelebihan Bobibos untuk Lawan Harga BBM Mahal bagi Seluruh Pemilik Kendaraan
-
4 Mobil Bekas Irit Cuma Rp60 Jutaan Buat Liburan Akhir Tahun, Ideal untuk Keluarga Kecil
-
Lebih dari Sekadar Moge, Ini 7 Senjata Rahasia Honda Africa Twin Terbaru 2025
-
7 Fakta Istimewa Polytron FOX 350, Motor Listrik Cerdas Harga Subsidi Cocok untuk Pemula
-
Jangan Coba-coba Copot Pelat Nomor, Polisi Punya Trik Baru di Operasi Zebra dan Dendanya Buat Nyesek
-
Pajak Mobil Avanza Berapa? Intip Estimasi di November 2025
-
Terpopuler: Mobil Pelat RI 33 Ikut Macet-macetan, 7 Alternatif Honda WR-V Terbaik
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga yang Bisa Buat Kondangan Ramai-ramai
-
Motor Listrik Polytron FOX 350 Resmi Meluncur, Mulai Rp 15 Jutaan