Suara.com - Demam motor kustom tak kunjung mereda. Bukannya semakin meredup, fenomena motor kustom justru semakin bersinar dan membuat banyak orang kepicut.
Salah satunya adalah Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Ia pun rela meluangkan waktu untuk menyambangi bengkel motor kustom di Semarang, Icus Custom.
"Main ke bengkelnya @icus921, di sana gudangnya motor kustom. Icus Custom inimemang menyediakan berbagai unit, ada yang siap jadi dan siap pakai." kata Ganjar melalui unggahan di akun Instagram resmi miliknya kemarin (21/6/2019).
Ganjar pun tampak sumringah saat menjajal motor-motor kustom yang berjajar rapi di bengkel tersebut.
Seperti apa suasana saat Gubernur Jateng tersebut berkendara naik motor kustom? Berikut videonya.
Dalam video tersebut terlihat Ganjar sempat mencoba menaiki beberapa motor. Namun ternyata ada satu unit motor yang membuatnya kepincut.
"Saya kepincut sama (Yamaha) Scorpio gaya scrambler. Kapan-kapan kita touring bareng, ya." tulisnya di akun Instagram tersebut.
Walaupun tidak nyambung, video dari Ganjar Pranowo tersebut justru malah menuai beberapa sindiran dari warganet. Banyak yang mengomentari Gubernur tersebut dengan isu-isu baik politik maupun urusan sepakbola. Berikut beberapa komentar di antaranya.
"Pak kenapa bapak terus terusan diomingin di sidang MK?" ujar @minah_83.
Baca Juga: Man United Ingin Lepas Alexis Secara Permanen, Bukan dengan Status Pinjaman
"Ijin pak Gubernur yang terhormat, Stadion Jatidiri kabarnya tidak jadi dibuat stadion, jadinya dibuat candi. Apa betul?" tulis @sigidpamungkas9.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Mimpi Mobil Murah Buyar? Ini Alasan Harga LCGC Kini Tembus Rp200 Juta
-
Bosan Mobil Jepang? Ini 9 Mobil Eropa dan Amerika Bekas Mulai 80 Jutaan, Produksi 2015 ke Atas!
-
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
-
5 Bedanya Sleeper Bus vs Eksekutif, Modal Rp100 Ribuan Lebih Worth It Mana?
-
5 Rekomendasi Motor Matic yang Enak Buat Touring dan Irit Bahan Bakar
-
5 Jenis Pelat Nomor Kendaraan Listrik, Apa Bedanya Lis Biru pada Pelat Putih dan Hijau?
-
5 Mobil Keluarga Kecil dengan Harga Rp100 Jutaan, Cocok buat Keluarga Baru
-
Kawasaki ZX-25R Wajib Waspada? Penantang Baru Hadir dengan Fitur 'Sultan'
-
Sempat Laris, Mobil Listrik Xiaomi SU7 Ultra Kini Hilang Pamor, Publik Tak Lagi FOMO?
-
Bagaimana Cara Menghindari Pajak Progresif Setelah Menjual Kendaraan?