Suara.com - BMW Indonesia kembali meluncurkan sedan terbaru sebagai pelengkap varian sebelumnya melalui New BMW 740Li Opulence dan New BMW 730Li M Sport.
Presiden Direktur BMW Group Indonesia, Ramesh Divyanathan mengatakan, BMW Seri 7 mewakili nilai prestisius sebuah kendaraan. Hal dapat dilihat dari sisi eksterior, interior ataupun dapur pacu.
"The New 7 lengkapi 6 model BMW di segmen kendaraan mewah, dengan desain elegan dan kenyamanan berkendara yang telah mencapai sebuah level baru yang belum pernah ada sebelumnya," ujar Ramesh Divyanathan, dalam keterangannya.
Untuk urusan tenaga, sedan mewah ini dibekali mesin bensin berkapasitas 3,0 liter 6-silinder yang sanggup menghadirkan tenaga sebesar 340 hp dengan torsi maksimal 450 Nm. Tenaga tersebut kemudian dialirkan menuju transmisi streptonic sport 8-percepatan dengan gearshift paddles.
Sementara varian BMW 730Li M Sport mengadopsi mesin bensin berkubikasi 2,0 liter 4-silinder twin power turbo. Bekal yang dimiliki diklaim mampu menghasilkan tenaga maksimal 265 hp dan torsi 400 Nm.
Harganya sendiri dibanderol Rp2,299 miliar untuk New BMW 740Li Opulence dan Rp1,829 miliar New BMW 730Li M Sport off the road. Kedua produk teranyar dari BMW ini akan tersedia pada Desember mendatang.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
- Belajar dari Tragedi Bulan Madu Berujung Maut, Kenali 6 Penyebab Water Heater Rusak dan Bocor
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 4 Mobil Listrik Termurah di Indonesia per Oktober 2025: Mulai Rp180 Jutaan
Pilihan
-
6 Fakta Isu Presiden Prabowo Berkunjung ke Israel
-
Harga Emas Antam Hari Ini Cetak Rekor Tertinggi Pegadaian, Tembus Rp 2.565.000
-
Warisan Utang Proyek Jokowi Bikin Menkeu Purbaya Pusing: Untungnya ke Mereka, Susahnya ke Kita!
-
Tokoh Nasional dan Kader Partai Lain Dikabarkan Gabung PSI, Jokowi: Melihat Masa Depan
-
Proyek Rp65 Triliun Aguan Mendadak Kehilangan Status Strategis, Saham PANI Anjlok 1.100 Poin
Terkini
-
7 Motor Listrik Cocok untuk Budget Rp7 Juta: Mesin Awet, Tak Rewel Dipakai Harian
-
Rp150 Jutaan Dapat Daihatsu Xenia Bekas Tahun Berapa? Simak Biar Nggak Salah Beli
-
SIM Mati Ribet? Panduan Lengkap Perpanjang SIM A dan C: Offline vs Online
-
Dealer ke-10 JAECOO Resmi Hadir di Yogyakarta, Bawa SUV Pemecah Rekor MURI
-
Cuma Rp 7 Ribu Sehari? Ini Rincian Biaya Punya Honda ADV160 RoadSync Selama Setahun
-
Daftar Mobil Listrik Tipe Charger CHAdeMO, Mayoritas Buatan Jepang
-
SUV, MPV, atau Crossover? Harga Mobil Nissan Oktober 2025 dan Rekomendasi Sesuai Kebutuhanmu!
-
Punya Mobil Tua Berumur 20 Tahun Lebih? Siap-siap Dapat Pesangon Puluhan Juta dari Pemerintah
-
Terpopuler: Mobil Listrik Termurah, Amankah Vario Minum Etanol?
-
Begini Jadinya 4 Mobil Toyota Terima Sentuhan Modifikator Lokal