Suara.com - Definisi masyarakat Jepang akan kei-car adalah mobil ringan atau kendaraan roda empat kategori terkecil berpenumpang yang memenuhi persyaratan hukum untuk melintas di jalan raya. Spesifikasinya, kapasitas mesin adalah 600 cc, dengan model antara lain adalah microvans, dan truk mini.
Amelia Tjandra, Direktur Pemasaran PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menegaskan bila mobil jenis kei-car tidak akan dipasarkan di Indonesia. Meskipun mobil berdimensi kecil ini laris manis di negara asalnya, yaitu Negeri Sakura.
"Kei-car di Indonesia tidak laku. Kecil itu compact car," analisa Amelia Tjandra, beberapa waktu lalu, di Jakarta.
Ia sendiri menambahkan bahwa sebenarnya hal ini bisa dilihat dari pengalaman. Ada beberapa merek yang coba menghadirkan namun kurang sukses.
"Brand lain yang jual passeger kan sudah memasukkan bentuk-bentuk seperti kei-car ini, namun tidak laku," tandasnya.
Berdasarkan survei yang dilakukan Daihatsu, tren Sport Utllity Vehicle atau SUV di dunia meningkat, namun di Indonesia sendiri masih dominan Multi-Purpose Vehicle atau MPV.
"Tapi ada trend peningkatan SUV di pasar otomotif Indonesia. Meski dominan pasarnya tetap MPV," papar Amelia Tjandra.
Sebagai informasi, Daihatsu sendiri sebenarnya bukan tidak pernah menghadirkan mobil jenis kei-car. Produsen otomotif yang berpusat di Jepang ini sempat memamerkan Daihatsu Tanto di ajang GIIAS 2019. Hanya, model ini dipamerkan sebagai penyemarak semata.
Baca Juga: 5 Hits Otomotif Pagi: Komparasi Mobil Menhan, Lihat Helm Rice Cooker
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
Terkini
-
Daihatsu Terios Bekas: Harga Jatuh Banget per Oktober 2025, SUV Impianmu Mulai Segini
-
Mau Beli Motor Honda? Ini Daftar Harga Terbaru Oktober 2025
-
Y-Connect Serasa Kuno, Pesaing Yamaha NMAX Ini Punya Fitur Lebih Canggih
-
7 Rekomendasi Motor 2 Tak Cocok untuk Bahan Gorengan: Harga Melambung Tembus 100 Persen
-
Pemerintah China Perketat Ekspor Mobil Listrik Setelah Banyak Keluhan Soal Kualitas
-
Pembalap MotoGP Sebut Sirkuit Mandalika Miliki Daya Magis, Seperti Berada di Tempat Liburan...
-
Update Harga Honda Scoopy Oktober 2025: Kantong Gak Perlu Teriak Pening, Cocok untuk Pekerja Stylish
-
Penjualan Motor Listrik Melejit di 2025, Angkanya Bikin Kaget
-
Charger Gun Neta V-II Sering Nyangkut, Begini Cara Mengatasinya
-
Berapa Harga Mercy BJ Habibie yang Dibeli Ridwan Kamil? Kini Mau Dikembalikan ke Keluarga