Selanjutnya yang harus Anda lakukan adalah melepas ban mobil yang telah dilonggarkan sebelumnya dengan perlahan. Tak perlu terburu-buru ketika melepaskannya. Pertimbangkan keselamatan dan kesempurnaan pekerjaan, bukan pada cepat atau tidaknya.
4. Pasang ban cadangan
Setelah melepas ban mobil yang lama, maka sudah waktunya bagi Anda memasang ban cadangan yang telah disiapkan. Cara memasang ban kali ini agak sedikit sulit daripada sekadar melepaskannya.
Anda harus benar-benar memasangnya dengan tepat, terlebih ketika memasang rem mobil pada ban yang baru dipasang. Teliti saat meletakkan ban pada pengaitnya agar melekat dengan sempurna. Coba goyangkan ke kanan dan ke kiri agar lebih mudah.
5. Pasang baut roda
Langkah terakhir yang harus dilakukan adalah memasang baut roda pada ban cadangan yang telah dipasang. Perlu Anda pastikan untuk memasang dan mengunci baut dengan kencang, agar ban tidak mudah lepas.
Di samping itu, kuatnya kuncian baut juga berpengaruh terhadap kestabilan roda ketika melaju. Semakin kencang Anda mengunci baut ban, maka akan semakin kuat pula ban mobil tersebut.
Mau Ganti Ban Mobil? Bisa Dilakukan Sendiri Kok!
Setelah menyimak beberapa langkah dan tips mengenai bagaimana cara mengganti ban mobil secara mandiri, termasuk apa saja yang harus dipersiapkan dan dilakukan, maka Anda tidak perlu khawatir lagi ketika sedang melakukan perjalanan ke destinasi yang jauh. Anda juga tidak perlu repot mencari bengkel atau tukang ban, sekadar untuk mengganti ban mobil dengan ban cadangan yang telah Anda bawa sebagai antisipasi. Mau ganti mobil ban enggak perlu ribet, karena memang sangat mudah dilakukan sendiri.
Baca Juga: Evakuasi Mobil Banjir, Ini Tips untuk Kemudahan Prosesnya
Baca juga artikel Cermati lainnya:
Cara Aman Mengendarai Mobil Saat Hujan
DP Kredit Rumah, Mobil dan Motor Turun? Waktunya Beli!
Agar Mobil Terbakar dalam Kerusuhan Ditanggung Asuransi, Pilih Jenis Asuransi Ini!
Published by Cermati.com |
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
-
Sensasi Jelajah Keindahan Lombok Bersama New Honda ADV160
-
Update Harga Mobil Honda Oktober 2025: Dari Brio hingga CR-V
-
Apakah Bensin untuk Tunggangan Pembalap MotoGP Sama dengan Motor Harian?
-
Pilihan Mobil Bekas 50 Jutaan di Surabaya, Bikin Kantong Aman!
-
8 Shio Ini Berpotensi Besar Wujudkan Mobil Baru di Oktober 2025, Siapkan Dirimu
-
Mandalika Membara, 5 Bocah Ajaib AHRT Siap Bikin Merah Putih Berjaya
-
Alphard Bekas Makin Ganas, Harganya Bikin Gak Tahan! Ini 5 Fakta Kenapa Kamu Mesti Beli Sekarang
-
Dari Sekolah Balap ke Panggung Dunia, Pebalap AHRS Curi Perhatian MotoGP Mandalika
-
Update Terbaru! Daftar Harga Mobil Mitsubishi Oktober 2025, Mulai dari Destinator hingga Pajero