Suara.com - Mini Cooper Raffi Ahmad belakangan ini menjadi viral. Mobil klasik yang dibeli dari Andre Taulany menjadi viral akibat diperebutkan oleh beberapa artis.
Bahkan mobil klasik ini sempat akan dibeli balik oleh Andre, namun batal.
Karena sudah terlanjur tidak direstui oleh sang istri, Mini Cooper ini tetap dijual. Melihat kesempatan tersebut, Baim Wong langsung menawarnya di angka Rp 1 miliar.
Tapi ternyata ada pihak lain yang lebih dahulu menawar mobil keluaran tahun 1962 ini, yakni Deny Cagur.
Dalam video yang diunggah ke akun YouTube DENNY CAGUR TV, komedian ini lantas memastikan perihal mobil klasik tersebut.
Tawar menawar yang cukup alot terjadi antara Deny Cagur, Baim Wong dan Raffi Ahmad. Sebab Deny merasa ia yang pertama kali ditawarkan, tapi malah akan dibayar oleh Baim.
Untuk menengahi negosiasi ini bahkan Raffi Ahmad sampai meminta tolong kepada Andre Taulany. Karena semakin alot Raffi pun mematok harga minimal Rp 1,1 miliar.
Tanpa ragu-ragu, Deny pun menyanggupi harga tersebut, namun belum ada keputusan pada siapa mobil klasik itu berlabuh.
Seperti yang kita tahu, mobil tersebut dibeli Raffi Ahmad dengan harga Rp 700 juta pada awal Maret lalu.
Baca Juga: Tawarkan Segudang Pesona, Mini Cooper Facelift Meluncur 2020
Kira-kira siapa nih yang bakal dapat mobil Mr Bean ini ya?
Jika ingin melihat video ribetnya negosiasi mobil tersebut klik disini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
Terkini
-
Driver Taksi Online Malaysia Full Senyum, Kuota BBM Murah Ditambah Biar Gak Buntung
-
Harga Mobil Suzuki November 2025: Dari yang Irit Hingga yang Siap Off-Road
-
Daihatsu Rocky Hybrid vs Suzuki Fronx AT: Harga Sama-Sama Hemat, Mana Paling Hebat?
-
Ini 6 Langkah Merawat Mobil saat Musim Hujan, Jangan Skip!
-
Jangan Asal Pilih, Pahami Dulu 4 Varian Mitsubishi Destinator Biar Gak Merana
-
5 Motor Matic Terbaik untuk Keluarga Kecil: Suspensi Empuk dan Jok Besar
-
Rp20 Juta dapat Mobil Apa? Ini Rekomendasinya yang Paling Tangguh
-
Buat Touring Tipis-Tipis: 5 Rekomendasi Motor Listrik dengan Jarak Tempuh Diatas 100 Km Seharga NMax
-
Wuling Darion Ramaikan Segmen Mobil Keluarga dengan Pilihan EV dan PHEV
-
Harga 26 Mobil Honda Terbaru November 2025: STEP WGN Berapaan?