Suara.com - Nissan Indonesia mengumumkan peluncuran edisi terbatas dari Nissan Livina berlabel Sporty Package yang hanya dipasarkan 100 unit. Atau bisa disebut sebagai limited edition. Dan selaras namanya, Nissan Livina Sporty Package ini menawarkan desain sporty.
Yaitu eksterior perpaduan cat hitam serta garis berwarna merah. Sementara pada sektor interior, kesan sporty muncul pada lapisan jok sporty berpadu jahitan merah.
Selain itu, Nissan Livina edisi terbatas ini dilengkapi fitur Around View Monitor (AVM) yang menampilkan pelbagai sudut pandang kamera, termasuk bird’s-eye view. Tujuannya mempermudah pengemudi mendapatkan bantuan navigasi kendaraan saat berkendara, juga mempermudah parkir.
"Peluncuran Nissan Livina Sporty Package dalam jumlah terbatas tak hanya menyediakan pilihan sporty untuk penggemar Nissan Livina, juga dilengkapi fitur-fitur Nissan Intelligent Mobility," papar Isao Sekiguchi, Presiden Direktur PT Nissan Motor Indonesia, dalam keterangannya.
Di sektor jantung, tak ada yang berubah. Artinya Nissan memilih untuk menggunakan mesin yang sama dengan Mitsubishi Xpander. Nissan masih mengandalkan mesin berkubikasi 1.499cc yang melahirkan daya 102 daya kuda (dk) pada 6.000 rpm dan torsi 141 Nm pada 4.000 rpm.
Tenaga dari mesin disalurkan ke roda depan melalui transmisi manual 5-percepatan atau matik 4-percepatan.
Dengan hanya 100 unit tersedia dalam warna hitam, kendaraan ini ditawarkan di harga Rp 265.400.000 (on the road DKI Jakarta).
Baca Juga: DPR Menilai, Kebijakan Belajar dari Rumah Nomorsatukan Keselamatan Siswa
Berita Terkait
-
5 Tablet Sim Card Terbaik untuk Desain Grafis: Kreativitas Tanpa Batas!
-
2 Mobil Listrik Desain Sporty untuk Kaum Muda Dinamis, Mana yang Paling Cocok Untukmu?
-
Kesibukan Kota Bikin Sulit Atur Waktu Renovasi, Desain Interior Kini Bisa dari Rumah
-
5 Mobil Alternatif Avanza untuk Kamu yang Bosan Jadi 'Sejuta Umat', Lebih Gagah dan Super Nyaman
-
Berapa Harga Xpander Bekas? Ini Update Lengkapnya dari Seri Lama hingga Baru
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025
-
Lepas L8 Versi Setir Kanan Debut Global di Indonesia, Incar Segmen SUV Premium
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia
-
5 Motor Matic Bekas Alternatif Nmax yang Tahan Banting untuk Jalanan Pegunungan
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil yang Aman Buat AC dan Aromanya Enak Buat Hidung
-
Wuling New Alvez Tampil Lebih Stylish Berkat Sejumlah Penyegaran
-
5 Rekomendasi Mobil Matic Rp50 Jutaan buat Ibu-Ibu Antar Jemput Anak Sekolah