Suara.com - Di dunia yang serba digital, jual beli komponen motor lebih mudah dengan hanya sekali klik saja. Ketika sudah klik, paketan siap dikirim ke alamat tujuan.
Biasanya selang beberapa hari, paketan akan diterima oleh pembeli tergantung jarak pemilik lapak dengan kota tujuan.
Demi keamanan barang yang dibeli, biasanya pemilik lapak membungkus dengan sebuah steroform ataupun kardus. Tapi tidak dengan yang satu ini.
Viral di media sosial, potret paketan yang dikirim ke pembeli bikin salah fokus. Bagaimana tidak, barang yang dibeli ternyata tidak sesuai ekspetasi.
Beberapa orang mengira kalau paketan tersebut merupakan paket abal-abal alias kena tipu pemilik lapak.
Paketan yang dikirim berupa batok kelapa yang diberikan tempelan selotip melingkar di sisinya. Hal ini membuat pembeli kecewa karena dikirim barang yang tak sesuai ekspetasi.
Namun setelah dibongkar, ternyata barang tersebut terdapat sebuah blok silinder motor.
Hal ini lantas membuat warganet mengomentari isi paketan yang diposting oleh akun Instagram @pertamax7.
"Pas barang sampe udh kesel disangka tipu2 jual beli." tulis@arrizal_01.
Baca Juga: Pakai Motor, Maling Bisu Gondol Seabrek Bra dan CD Wanita di Jemuran
"Alternatif box paket...lebih aman pake sabut kelapa asli SNI." cuit@tirtaanggakusuma.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Cocok untuk Koleksi dan Bahan Modifikasi Anak Muda: Berapa Harga Suzuki Truntung?
-
Punya Duit Miliaran Nganggur? Intip Harga dan Spesifikasi Mitsubishi Evo 9 MR
-
Lagi Cari Motor Touring untuk Libur Akhir Tahun? Intip Harga Motor Honda per November 2025
-
7 Sedan Bekas Murah di Bawah Rp49 Juta yang Elegan dan Tangguh
-
Galau Pilih Destinator atau Xpander Cross? Intip Dulu Harga Mobil Mitsubishi November 2025
-
Berapa Pajak Tahunan Suzuki Gixxer SF 250? Intip Lengkap dengan Spesifikasi dan Harga
-
7 Mobil Bekas Seharga Honda Vario yang Tangguh dan Masih Layak Pakai
-
Harga Motor Yamaha November 2025: Dari NMAX Turbo hingga Grand Filano
-
Apakah Mitsubishi Destinator Ada yang Manual? Simak Spesifikasi dan Harganya
-
2 Alasan Veda Ega Pratama Jadi Ancaman Serius di Moto3 2026, Mantan Pembalap MotoGP Bilang Begini