Suara.com - Dikenal sebagai raksasa dunia teknologi, perusahaan asal China, Huawei, kini tengah mengembangkan sistem radar lidar baru untuk mobil.
Dilansir dari Autoevolution, Senin (24/8/2020), kepala bagian transportasi dari Huawei yang bernama Wang Jun berujar bahwa teknologi ini rencanannya akan dijual dengan harga tak sampai 100 dolar AS atau di bawah 1,4 juta rupiah.
Harga tersebut lebih rendah dari sistem radar mobil yang kini banyak dijumpai yang banderolnya lima kali lipat dari alat milik Huawei.
Untuk mengembangkan hal ini, pabrikan ponsel terbesar tersebut telah membangun pusat riset di Wuhan, di mana sepuluh ribu orang telah dipekerjakan untuk membuat teknologi alat transportasi.
Perlu diketahui, radar lidar adalah radar yang mampu memetakan daerah dengan cara mengirimkan gelombang ke lingkungan sekitar dan kemudian menangkap pantulan gelombang tersebut dengan sensor.
Tak cuma itu, bulan lalu pabrikan ini juga berniat untuk mengembangkan teknologi kendaraan swakemudi yang melibatkan 18 produsen mobil.
Langkah ini tentu bakal dipandang seksi oleh para pembuat mobil. Namun, untuk mengadopsi teknologi tersebut tentu tak mudah mengingat adanya black list yang diterapkan oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet