Suara.com - Ketika parkir di garasi terlalu lama, pasti muncul debu yang menempel pada bodi mobil. Oleh karenanya, disarankan menggunakan sarung mobil agar debu tidak menempel pada bodi mobil.
Namun tak banyak juga orang yang memanfaatkan sarung mobil bukan pada tempatnya. Seperti video yang viral di media sosial satu ini.
Dalam unggahan akun Instagram @agoez_bandz4, terlihat seorang pengendara menggunakan sarung mobil tidak pada posisi semestinya.
Pengendara tersebut menggunakan sarung mobil layaknya jas hujan. Ia menggunakan mobil yang ditutup dengan sarung sambil dikendarai.
*untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI !
Terlihat sekali, pemilik mobil sepertinya tidak ingin mobilnya terkena air hujan dan kotor.Sarung mobil tersebut, digunakan di hampir seluruh bagian mobil, dan hanya bagian kaca depan pengemudi yang tidak tertutup.
Sejatinya, apa yang dilakukukan pemilik mobil ini sangat berbahaya, karena menutupi kaca spion di bagian sisi penumpang depan. Aksi ini pun mendapatkan respon dari warganet di kolom komentar.
"Orang miskin baru punya mobil. Sampe rumah masukin ke kamar. Di elap elap, di bedakin, disisirin.." tulis @sayapeppito.
"Yg sayang mobil yg sayang mobil." cuit @kurnia19870503.
Baca Juga: Bak Penguasa Jalanan, Emak-Emak Naik Motor Lawan Arah, Mobil Lewat Digebrak
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
-
5 Motor Bekas Moge Murah untuk Pemula Penggemar Motor Besar, Mulai Rp30 Jutaan
-
10 Tipe Mobil Bekas dengan Mesin Handal, Cocok untuk Pasutri Baru dengan Budget Terbatas
-
Honda Bikers Day 2025 Rayakan Momen Kebersamaan Pecinta Sepeda Motor Honda
-
Rayakan Ulang Tahun ke-114, Benelli Motor Ungkap Capaian Positif 2025 di Indonesia
-
4 Opsi Kijang Innova di Bawah 100 Juta untuk Keluarga Cerdas Bujet Terbatas, Lengkap dengan Pajak
-
Pasar LCGC Oktober 2025 Makin Payah, Cuma Calya yang Masih Gagah
-
5 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan untuk Pekerja Gaji UMR, Muat Banyak Penumpang
-
4 SUV Bekas Cuma Rp 40 Jutaan, Cocok untuk Anak Muda Siap Terjang Jalanan Rusak
-
Wuling Tergeser, Siapa Saja 5 Mobil China yang Kini Menguasai Indonesia?