Suara.com - Honda Super Cub C125 menjadi salah satu gacoan dari pabrikan berlogo sayap mengepak ini. Desain retro dan futuristik ini membuat konsumen tertarik untuk meminangnya.
Namun Honda Super Cub C125 ini kini mulai mendapat saingan. Dilansir dari Greatbiker, sosok motor bernama GPX Popz 110 siap mengancam keberadaan Honda Super Cub C125.
Dari sisi tampilan, motor ini memang layak disandingkan dengan Honda Super Cub C125. Apalagi motor ini mengusung tema retro klasik tapi modern.
Di tahun 2021 ini, GPX Popz 110 meluncur dengan mesin baru berkapasitas 110 cc dengan teknologi injeksi GPX-Fi dan memenuhi standar EURO 4.
GPX Popz 110 2021 sudah menyematkan lampu Full LED yang sangat modern.
Ditambah terdapat 5 pilihan warna baru two-tone, yakni British Green (hijau-putih), Satin Silver (abu-putih), Carvyn Super Black (hitam-putih), Vermillion Orange (orange-putih), dan Candice Red (merah-putih).
Pada bagian kaki-kakinya menggunakan pelek ukuran 17 inci dari bahan alumunium alloy.
Soal harga, GPX Popz 110 2021 dibanderol seharga 39,5 ribu Baht Thailand atau sekitar Rp 17,1 jutaan.
Harga tersebut lumayan jauh di bawah Honda Super Cub C125. Untuk harga Honda Super Cub C125 dibanderol Rp 73,645 juta untuk OTR Jakarta.
Baca Juga: Best 5 Oto: Maverick Vinales Meminang Range Rover, Volvo XC40 Recharge Masuk Tangki
Jika motor ini dirilis di Indonesia, apakah kalian tertarik untuk membelinya?
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Toyota Siap Perkenalkan Tiga Model Elektrifikasi Pekan Depan
-
4 Varian Toyota Alphard 2011 yang Kini Seharga Avanza, Mewah dan Lega Mulai Rp145 Juta
-
5 Mobil Bekas dengan Suspensi Paling Empuk, Nyaman Dikendarai ke Mana Saja
-
2026 Masih Jadi Rebutan? Pesona Yaris Bakpao 2011 yang Dijual Mulai Rp80 Juta
-
9 Alternatif Avanza Lebih Empuk Anti Limbung, MPV Paling Worth It Modal 60 Jutaan
-
Biaya Cabut Berkas Mobil dan Cara Mengurusnya
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret