Suara.com - Sebuah insiden kecelakaan yang melibatkan mobil Mazda dan Daihatsu Ayla bikin publik geger.
Insiden ini diabadikan dalam sebuah akun Facebook @Syafirullah El Muharram dan viral di media sosial.
Dalam video tersebut diperlihatkan detik-detik insiden kecelakaan hebat terjadi.
Awalnya, suasana jalan terlihat ramai lancar. Ketika itu, muncul sebuah mobil Daihatsu Ayla melaju dengan mengambil lajur kanan langsung.
Sontak, pemobil yang mengendarai Mazda di belakang kaget. Insiden kecelakaan pun tak terhindarkan.
Pemobil yang mengendarai Mazda tersebut menabrak Daihatsu Ayla. Diduga panik, pengendara Daihatsu Ayla tancap gas hingga menabrak tembok bundaran Tugu.
Tembok tersebut pun roboh karena diseruduk Daihatsu Ayla tersebut.
Pengemudi Mazda pun tak memperdulikan insiden tersebut dan lanjut perjalanan.
Beberapa warganet banyak yang menyalahkan pengemudi Daihatsu Ayla karena langsung memotong jalan saat di bundaran.
Baca Juga: Mazda 2 Hasil Rebadged Toyota Yaris Tertangkap Lakukan Uji Jalan
"Kebiasaan kalau masuk bunderan mau langsung nganan aja," tulis @Guanyuh W***.
"Kayak mobil buser mau nyegat penjahat yo motongnya KayAK gitu," timpal @Dian Junianto R***.
"Maklum masih belajar nyetir ya nabrak dah. Yang sabar ya tembok, semoga tenang di alam sana," celetuk @Vika Ind***.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
Terkini
-
Aletra Resmikan Jaringan Dealer Baru Pertegas Komitmen di Indonesia
-
Aletra Resmikan Jaringan Dealer Baru Pertegas Komitmen di Indonesia
-
Wuling Darion Bukukan Ribuan Unit Sejak Dirilis, Varian EV Dominasi Pemesanan
-
Bujet Terbatas? Ini 5 Mobil Bekas Sedan Rp20 Jutaan yang Nyaman dan Tetap Stylish
-
5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Rp50 jutaan Untuk Mobil Pertama Mahasiswa
-
Motul Berikan Paket Perawatan Premium Setiap Pembelian Mobil Bekas
-
3 Rekomendasi Mobil Kijang Rp 20 Jutaan yang Masih Layak Pakai di Tahun 2025
-
5 Rekomendasi Motor Cruiser 250cc, Tampilan Gagah Rasa Moge
-
BullAES Buktikan Sistem Pencahayaan Kendaraan Bukan Sekedar Pelengkap
-
LEPAS L8 Turut Diboyong ke GJAW 2025, Tawarkan Standar Baru di Dunia Otomotif Indonesia