Suara.com - Industri otomotif Britania Raya tak terkecuali seperti carmaker lainnya di berbagai belahan dunia mengalami situasi darurat kekurangan pasokan chip semikonduktor.
Dikutip kantor berita Antara dari Reuters, kebijakan Britania Raya untuk meninggalkan Uni Eropa telah memberikan kekuatan untuk mencapai kesepakatan perdagangan bilateral.
Dan para menteri di negara-negara Kerajaan Bersatu (United Kingdom) ini melihat Korea Selatan dan masyarakat kelas menengahnya yang kaya sebagai pasar potensial yang penting untuk barang-barang premium Inggris, mulai dari sepeda lipat hingga tembikar dan wiski Scotch.
Juga menilik ke berbagai cara untuk memperkuat rantai pasokan barang dengan meningkatkan transparansi dan diversifikasi sumber produk utama, pada Senin (7/2/2022), pemerintah Inggris dan Korea Selatan siap menandatangani kesepakatan untuk memperkuat jalur rantai pasokan untuk produk-produk utama, termasuk chip semikonduktor.
Kesepakatan untuk memperkuat rantai pasokan barang utama yang terganggu akibat pandemi COVID-19 ini dilakukan antara Menteri Perdagangan Inggris, Anne-Marie Trevelyan dan Menteri Perdagangan Korea Selatan, Yeo Han-koo di ibu kota Inggris sekaligus Britania Raya, London.
Kedua menteri juga akan mulai membahas kesepakatan perdagangan yang lebih baik antarkedua negara karena Britania Raya ingin membangun hubungan yang lebih kuat dengan negara-negara yang memiliki pertumbuhan ekonomi lebih cepat di seluruh Asia dan Pasifik setelah Britania Raya melakukan Britain Exit atau Brexit, keluar dari Uni Eropa.
"Kebijakan ini adalah tindakan kami dalam menyasar ke Indo-Pasifik untuk memperkuat hubungan dengan salah satu ekonomi terbesar di dunia," jelas Anne-Marie Trevelyan dalam pernyataannya.
Pertemuan antara kedua negara pada hari ini adalah pendahuluan untuk sejumlah negosiasi perdagangan formal Inggris yang diharapkan akan dimulai akhir 2022.
Negosiasi perdagangan itu bertujuan untuk memperbarui kesepakatan saat Britania Raya masih menjadi anggota Uni Eropa.
Baca Juga: Brand Super Mewah Bentley Siapkan Mobil Listrik Perdana untuk 2025
Sebelum itu, para delegasi di London akan berupaya meningkatkan ketahanan rantai pasokan dalam menghadapi gangguan global yang disebabkan oleh pandemi COVID-19 yang telah menaikkan biaya produksi dan memicu inflasi. Tingkat inflasi Inggris saat ini berada pada level tertinggi dalam hampir 30 tahun.
Namun, keterangan rinci mengenai perjanjian untuk ketahanan rantai pasokan itu tidak dipublikasikan sebelumnya.
Inggris mengatakan ingin memastikan barang-barang penting terus mengalir antara kedua negara, dengan menyebutkan chip semikonduktor sebagai suatu contoh dari barang penting.
Tag
Berita Terkait
-
Semua Penonton Bisa Selfie Bareng, Ini Rundown Lengkap Konser Solo Chen di Jakarta
-
Industri Otomotif Bawa Indeks Kepercayaan Industri Naik Tinggi di Januari 2026
-
Tekanan Fiskal Semakin Berat, Kemenperin Tak Lagi Ngotot Minta Insentif Otomotif
-
Jang Dong-ju Muncul ke Publik, Ungkap Hidupnya Hancur karena Hacking
-
Gilas Korsel 5-0 di Piala Asia Futsal 2026, Ini Deretan Fakta Menarik Timnas Futsal Indonesia
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Berakhirnya Insentif Mobil Listrik Dorong Pabrikan Segera Lakukan Produksi Dalam Negeri
-
Kapan Waktunya Ganti Karet Wiper? Ini Pertanda Waktunya Cari Baru
-
Motor Legendaris Suzuki Ini Kembali Jadi Primadona di Tahun 2025
-
Harga Beda Tipis, Mending BYD Atto 1 Baru atau Hyundai Ioniq 2019 Bekas?
-
5 Pilihan Mobil Sedan Toyota Bekas Rp30 Jutaan Masih Layak Pakai
-
Begini Cara Cek Pajak Kendaraan, Awal Tahun Siap-Siap Bayar
-
Diam-Diam Harga Chery J6T Sudah Naik Rp 20 Juta Setelah Insentif Mobil Listrik Berakhir
-
Kenapa Oli Mesin Mobil Mendadak Berwarna Seperti Kopi Susu?
-
Sepeda Listrik Perlu Dicas Setiap Hari? Ini 5 Pilihan yang Baterainya Awet
-
Kabin Nyaman 5 Orang, Bensin Super Irit: Pesona Mobil Bekas Honda Seharga Matic Premium