Suara.com - Sebuah potret Toyota Rush parkir di pinggir jalan bikin pemotor emosi. Hal ini lantaran mobil tersebut membuat kemacetan yang mengular di jalan sempit.
Video ini diabadikan dalam sebuah akun Facebook @Adhit Farhan dan kemudian viral di media sosial.
Awalnya, pengunggah memperlihatkan kemacetan jalan yang mengular di sebuah jalan sempit.
Tampak beberapa pemotor mengantre di jalan tersebut. Kemudian ia menyoroti adanya sebuah mobil Toyota Rush yang perkir di pinggir jalan.
Pengunggah menyebut kemacetan ini disebabkan lantaran Toyota Rush yang parkir di pinggir jalan. Ia juga menyebut kalau ingin beli mobil pikirkan dulu bikin garasi.
"Beli mobil pikirkan garasi gaes," ujar pengunggah dalam video tersebut.
Video ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar. Tak sedikit dari warganet justru membela pemilik Toyota Rush tersbeut.
"Lg renovv bersabar dikit mbah," tulis @Suf***.
"Lah itu menurut saya, antara si avanza atau si ayla berhenti dulu salah satu buat ngasih jalan siapa yg mau masuk duluan, lha kalo posisi stuck gitu terus sampe metallica bikin album religi juga masih disitu terus," beber @Ard***.
Baca Juga: Mobil Ringsek Parah, Ibu-ibu Pengemudi Rush Tabrak Lampu PJU di Bontang Karena Hilang Kendali
"Kayaknya lagi renov itu mbah, jadi garasinya gak bisa dipake," beber @Wica***.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Viral di Medsos Kawasaki Ninja Terbakar di By Pass IB Mantra, Ternyata Ini yang Terjadi
-
Viral Toyota Rush Parkir Sembarangan Ganggu Akses Bongkar Muat Truk, Publik: Mungkin Baru Punya Mobil Baru
-
Viral Toyota Rush Tabrak Warung Nasi, Mobil hingga Pengendara Motor di Duren Sawit, Kakek-kakek jadi Tersangka
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sepeda Listrik Yadea OVA Bisa Langsung Dibawa Pulang Lewat Kompetisi Dance Terbaru
-
3 Rekomendasi City Car Suzuki yang Irit BBM dan Bandel untuk Harian
-
5 Mobil MPV 7 Seater Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kabin Luas, Aman dan Nyaman
-
Harga Beda Tipis dari Veloz, Tengok Banderol Lengkap Mobil Polytron
-
Mobil Buatan Indonesia Jadi Primadona di Venezuela, Ini Dia 2 Mereknya
-
Destinator Termurah Terbaru Dijual Berapaan? Simak Daftar Harga Mobil Mitsubishi 2026
-
5 Mobil Hatchback Bekas Irit BBM dan Pajak Murah, Cocok untuk Mahasiswa Aktif
-
Kenapa Harga Motor Baru Makin Di Luar Nalar? Simak 4 Faktanya
-
Beli Xpander 2022 Bekas? Cek Konsumsi BBM Irit, Spek dan Pajak Lengkap!
-
Mitsubishi Triton Hadir Dengan Wajah Baru yang Lebih Agresif