Suara.com - Penyebab matinya lampu mobil bisa karena banyak hal. Salah satunya adalah bohlam putus.
Bila bohlam putus terjadi sesekali karena termakan usia, pemilik harap maklum. Lain halnya bila terjadi sering kali, tentu sangat menyusahkan.
Pertanyaannya, apa yang membuat bohlam sering putus. Ini berapa penyebab bohlam lampu sering putus seperti dikutip dari Deltalube, Sabtu (30/7/2022).
Pertama adalah korsleting, bohlam sering putus bukan berarti titik masalahnya selalu ada pada bohlam.
Bisa saja masalahnya ada pada rangkaian lampu. Bila terjadi korsleting, otomatis sekering akan memutuskan rangkaian listrik.
Hal ini memang cukup menyulitkan, karena harus dicari akar permasalhannya seperti kabel terkelupas dan lain-lain.
Berikutnya adalah faktor sekering. Fungsinya untuk mengamankan rangkaian listrik dari aliran arus besar yang dapat menimbulkan kebakaran.
Cara kerjanya, menggunakan kawat tipis yang memiliki batas kekuatan tertentu. Kawat ini akan putus secara otomatis bila aliran arus melebihi kapasitasnya.
Ada pemilik mobil yang dengan sengaja mengganti kapasitas sekering yang lebih besar dari semestinya.
Baca Juga: Cara Membersihkan Lampu Mobil Agar Tidak Kusam, Bisa Pakai Amplas Sampai Pasta Gigi
Padahal, itu sama saja membiarkan arus besar melewati rangkaian. Dalam hal ini rangkaian lampu utama, maka filamen lampu akan cepat gosong dan akhirnya putus.
Umumnya tegangan aki di mobil adalah 12 volt. Namun ada kalanya tegangan menjadi 14 volt terutama saat mesin menyala.
Hal ini karena sistem pengisian sedang mengisi daya baterai. Seperti yang kita ketahui, bohlam lampu memiliki batas tegangan.
Sehingga bila terjadi lonjakan, filamen lampu mudah terbakar dan berujung putus.
Di pasaran banyak ditawarkan bohlam lampu dengan harga murah.
Perlu diingat istilah “ada harga, ada rupa”. Beberapa bohlam berharga murah menawarkan intensitas cahaya yang lebih tinggi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Mending Mana Dibanding Fortuner? Segini Harga Seken dan Konsumsi BBM Toyota Harrier
-
Daftar Harga Motor Matic Yamaha, Honda, dan Suzuki Januari 2026
-
Jumlah Aset dan Koleksi Kendaraan Raja Juli Antoni: Santer Disorot usai Kemenhut Digeledah Kejagung
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Eks-Operasional Bank dan Perusahaan: Body Mulus, Harga Miring
-
Harga Toyota Hardtop Land Cruiser FJ40: si Retro Gagah, Apakah Boros BBM?
-
5 Mobil Eropa Bekas Terbaik, Performa Tetap Gacor Meski Dipakai Bertahun-tahun
-
Tak Cuma Bikin Senapan, Ini 5 Fakta Unik Motor Buatan Kalashnikov
-
5 Rekomendasi Mobil untuk Sandwich Generation: Kabin Luas, Irit BBM, Pajak Murah
-
5 Mobil Sedan Toyota Bekas yang Murah Perawatan dan Nyaman untuk Orang Tua
-
Motor Listrik Polytron 2026: Mulai dari Rp11 Jutaan, Ini Daftar Lengkap Fox 200, 350, dan 500!