Suara.com - Penyebab matinya lampu mobil bisa karena banyak hal. Salah satunya adalah bohlam putus.
Bila bohlam putus terjadi sesekali karena termakan usia, pemilik harap maklum. Lain halnya bila terjadi sering kali, tentu sangat menyusahkan.
Pertanyaannya, apa yang membuat bohlam sering putus. Ini berapa penyebab bohlam lampu sering putus seperti dikutip dari Deltalube, Sabtu (30/7/2022).
Pertama adalah korsleting, bohlam sering putus bukan berarti titik masalahnya selalu ada pada bohlam.
Bisa saja masalahnya ada pada rangkaian lampu. Bila terjadi korsleting, otomatis sekering akan memutuskan rangkaian listrik.
Hal ini memang cukup menyulitkan, karena harus dicari akar permasalhannya seperti kabel terkelupas dan lain-lain.
Berikutnya adalah faktor sekering. Fungsinya untuk mengamankan rangkaian listrik dari aliran arus besar yang dapat menimbulkan kebakaran.
Cara kerjanya, menggunakan kawat tipis yang memiliki batas kekuatan tertentu. Kawat ini akan putus secara otomatis bila aliran arus melebihi kapasitasnya.
Ada pemilik mobil yang dengan sengaja mengganti kapasitas sekering yang lebih besar dari semestinya.
Baca Juga: Cara Membersihkan Lampu Mobil Agar Tidak Kusam, Bisa Pakai Amplas Sampai Pasta Gigi
Padahal, itu sama saja membiarkan arus besar melewati rangkaian. Dalam hal ini rangkaian lampu utama, maka filamen lampu akan cepat gosong dan akhirnya putus.
Umumnya tegangan aki di mobil adalah 12 volt. Namun ada kalanya tegangan menjadi 14 volt terutama saat mesin menyala.
Hal ini karena sistem pengisian sedang mengisi daya baterai. Seperti yang kita ketahui, bohlam lampu memiliki batas tegangan.
Sehingga bila terjadi lonjakan, filamen lampu mudah terbakar dan berujung putus.
Di pasaran banyak ditawarkan bohlam lampu dengan harga murah.
Perlu diingat istilah “ada harga, ada rupa”. Beberapa bohlam berharga murah menawarkan intensitas cahaya yang lebih tinggi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BAIC BJ30 Hybrid FWD 4x2 Tampil Perdana di GJAW 2025
-
BYD Perkuat Peran Strategis dalam Mendorong Pertumbuhan Industri Otomotif di GJAW 2025
-
6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
-
Terpopuler: City Car Seharga Xmax hingga Motor Matic Paling Irit Sesuai Gaji Guru
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025
-
Lepas L8 Versi Setir Kanan Debut Global di Indonesia, Incar Segmen SUV Premium
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia