Suara.com - PT Chery Sales Indonesia membuka pemesanan untuk produk baru Chery Tiggo 7 Pro dan Tiggo 8 Pro, di ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2022 di ICE BSD City, Tangerang.
Kapankah pesanan konsumen ini tiba di tangan mereka?
Vice President PT Chery Sales Indonesia, Harry Kamora mengatakan bahwa unit baru akan dikirim Oktober.
"Jadi nanti kami mulai kirim Oktober. Kami tergetkan di GIIAS ini bisa terpesan 2000-an unit untuk Tiggo 7 dan Tiggo 8," ujar Harry Kamora, di arena GIIAS 2022, baru-baru ini.
Terkait waktu peluncuran, Harry menyatakan waktunya juga dilaksanakan pada Oktober 2022. Dengan demikian, pascapeluncuran, konsumen sudah bisa menerima unit baru ini.
Berikut spesifikasi kedua produk dari Chery ini:
Chery Tiggo 7 Pro
Tiggo 7 Pro mengimplementasikan Advanced Driver Assistance System (ADAS) yang memiliki lebih dari sepuluh fungsi cerdas untuk mendukung aktivitas berkendara aman dan nyaman.
Tersedia fitur 360 derajat panoramic view memberikan keuntungan tampilan dengan sudut lebar, lebih jelas, dan lebih mudah untuk mengamati rintangan di sekitar kendaraan.
Selain itu, Chery Tiggo 7 Pro juga memiliki Electric Panoramic Sunroof yang memiliki area pencahayaan hingga 1,13 m persegi, memungkinkan penumpang dapat menikmati pengalaman seru melihat ke pemandangan langit biru.
Chery Tiggo 8 Pro
Sebagai model unggulan dari seri Tiggo, Tiggo 8 Pro memiliki panjang 4,7 m, lebar 1,9 m, dan jarak sumbu roda 2.710 mm. Tinggo 8 Pro siap meramaikan pasar otomotif Indonesia sebagai SUV mewah berukuran besar untuk tujuh penumpang.
Nuansa business class yang dihadirkan oleh Chery Tiggo 8 Pro juga selaras dengan gaya hidup perkotaan dengan kualitas produknya yang mewah, konfigurasi teknologi tingkat tinggi, serta kekuatan mesin 2.0TGDI.
Berita Terkait
- 
            
              Sepakati Kerja Sama di Bidang LNG, Badak LNG dan INPEX Masela Tandatangani Nota Kesepahaman
 - 
            
              IPA Convex 2025 Tegaskan Industri Migas Dukung Ketahanan Energi dan Pertumbuhan Ekonomi Nasional
 - 
            
              Chery Tiggo Cross Meluncur di IIMS 2025 dengan Harga Kompetitif
 - 
            
              Belajar Usaha Budidaya Tanaman Hias Tanduk Rusa di FLOII Expo 2024
 - 
            
              FLOII Expo 2024 Catatkan Transaksi Lelang Tanaman Hias Sebesar Rp137 Juta
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              4 Mobil untuk Keluarga Muda yang Benci Parkiran Sempit, Dapat Sensasi Alphard Harga Merakyat
 - 
            
              6 Mobil Bekas Matic Harga Rp60 Jutaan dengan Mesin Bandel, Saingan Berat Suzuki Swift
 - 
            
              Saat Indonesia Sibuk Etanol, Suzuki Siapkan Motor yang Bahan Bakar Bikin Nampol
 - 
            
              Alternatif Mitsubishi Destinator, 4 Mobil Tangguh dengan Harga Lebih Murah Rp100 Jutaan
 - 
            
              Bukan Hybrid atau Listrik, Suzuki Pilih Jalan Radikal pada Mobil Barunya
 - 
            
              JETOUR Resmikan Showroom Baru di Bekasi, Perluas Jangkauan di Area Jabodetabek
 - 
            
              Update Harga Honda BeAT November 2025, Si Irit yang Makin Canggih
 - 
            
              Saudara Denza D9 Siap Bikin Minder Alphard Hari Ini 4 November 2025, Spesifikasinya Ngeri
 - 
            
              5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
 - 
            
              5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Kawasaki Ninja yang Gagah dan Sporty