Untuk semester pertama 2022, PT Astra International Tbk melaporkan bahwa di sektor otomotif terjadi peningkatan penjualan mobil 23 persen, sementara penjualan sepeda motor menurun 13 persen.
3. Bagikan Teknologi Otomotif Terkini, GIIAS 2022 Gelar Education Day
GAIKINDO Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2022 adalah pameran otomotif dengan suguhan beragam. Mulai deretan kendaraan konsep, produk massal, kelas passenger car, commercial vehicle, teknologi, sampai produk after market, dan pendukung industri otomotif.
Namun tidak sampai di situ saja, GIIAS selalu berbagi informasi dan pengetahuan dalam bentuk, antara lain diskusi khusus dalam forum seminar, serta edukasi kepada generasi muda. Pemberian edukasi ini dituangkan dalam GIIAS Education Day. Dalam penyelenggaraan sebelumnya juga dikenal sebagai GIIAS Educare.
4. Agar Perpindahan Gigi Persneling Mulus, Begini Cara Merawat Transmisi Manual Sepeda Motor
Ada dua tipe transmisi yang disematkan untuk kendaraan roda dua atau sepeda motor. Yaitu transmisi manual dan transmisi otomatis.
Yamaha DDS 3 Jawa Tengah dan Yogyakarta berbagi tips tentang cara perawatan transmisi manual.
Baca Juga: New Suzuki Baleno Memiliki Versi Hybrid, Mengapa Tidak Dibawa ke Indonesia?
5. Menyapa Konsumen di GIIAS 2022, Daihatsu Bagikan Sederet Promo Seru
Dalam pameran otomotif GAIKINDO Indonesia International Autoshow atau GIIAS 2022, booth PT Astra Daihatsu Motor menempati Hall 5 ICE, BSD City, Tangerang, Banten.
Kali ini Daihatsu menampilkan tema virtual reality untuk booth, menyajikan sederet keseruan produk baru, mobil konsep listrik konversi LCGC (Low Cost Green Car) Daihatsu Ayla EV, games menarik, dan tentunya hal paling dinanti konsumen. Yaitu rabat atau diskon alias harga khusus bagi pembelian mobil baru.
Tag
Berita Terkait
-
5 Mobil Listrik yang Aman dari Banjir, Baterai Berlapis hingga Ground Clearance Jagoan
-
Ini Faktor Utama Baterai Mobil Listrik Cepat Habis: Bukan Geber AC di Musim Panas!
-
UMKM Kini Bisa Buat Laporan Keuangan Berbasis AI
-
Eri Budiono Lapor: Bank Neo Kempit Laba Rp517 Miliar Hingga Oktober 2025
-
KLH: Tambang Emas Afiliasi Astra dan 7 Perusahaan Melanggar, Jalur Hukum Ditempuh
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
McLaren Endurance Racing Kini Diperkuat Teknologi Pelumas Kelas Dunia
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1
-
Tak Cuma Estetika, Ini Alasan Orang Lebih Suka Toyota Yaris Bakpao Dibanding Yaris Lele
-
Yamaha Grand Filano Hybrid Tawarkan Performa Hybrid dan Warna Baru untuk Anak Muda