Suara.com - Digelar secara virtual menjelang akhir pekan lalu, Jumat (25/11/2022) berlangsung Grid Oto Award 2022. Hasilnya, Yamaha Indonesia meraih enam gelar penghargaan bergengsi. Yaitu kategori matik, sport, serta bebek atau moped. Salah satu paling seru adalah Yamaha Fazzio Hybrid - Connected dengan dua perolehan penghargaan.
Dikutip dari rilis resmi produsen sepeda motor asal Jepang ini, sebagaimana diterima Suara.com, Yamaha Fazzio Hybrid-Connected meraih predikat paling seru sebagai Motorcycle of The Year 2022.
"Kami mengucapkan terima kasih kepada GridOto atas seluruh penghargaan yang telah diberikan kepada produk-produk Yamaha, khususnya untuk Fazzio Hybrid Connected sebagai Motorcycle of The Year 2022," sambut Takeyama Hiroshi, Deputy Director Marketing, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Sebagai skutik di kategori Classy Yamaha yang digemari konsumen Tanah Air, motor ini menawarkan nilai-nilai baru kepada konsumen melalui tampilan desain yang fresh dan stylish, teknologi mesin Bluecore Hybrid 125 cc yang bertenaga dan irit.
Yamaha Fazzio Hybrid - Connected sebagai pionir di keluarga Classy Yamaha sukses meraih dua penghargaan sekaligus. Yaitu sebagai Motorcycle of The Year 2022 dan Best Retro Automatic Scooter 110 – 125cc.
Untuk penghargaan di kategori motor bebek atau moped, Yamaha MX King 150 berhasil meraih predikat sebagai The Best Cub/Moped 150cc. Penghargaan kepada motor bebek berkarakter sport ini di ajang Grid Oto Award berhasil diraih untuk keempat kalinya.
Sementara di kategori motor sport, ada tiga model Yamaha berjaya di kelas masing-masing; Yaitu All-New Yamaha R15 Connected, Yamaha XSR 155, serta Yamaha WR 155 R.
Berikut daftar lengkap penghargaan yang diraih PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing di ajang Grid Oto Award 2022:
- Motorcycle of The Year 2022: Yamaha Fazzio Hybrid-Connected
- Best Retro Automatic Scooter 110 – 125cc: Yamaha Fazzio Hybrid- Connected
- Best Sport Full Fairing 150cc: Yamaha All-New R15M Connected ABS
- Best Sport Retro 150 – 250cc: Yamaha XSR 155
- Best Sport Dual Purpose 150cc: Yamaha WR 155 R
- Best Cub 150cc: Yamaha MX King 150
Berita Terkait
-
Penghargaan Manga Taisho Umumkan Nominasi 2026, 12 Judul Bersaing
-
Indonesia Rising Stars Award 2026 Beri Apresiasi untuk PLN Mobile
-
Peran Inovatif Telkomsel Berbuah Penghargaan Impact Solution
-
Komitmen Inovasi dan Layanan Sosial, Widya Esthetic Clinic Sabet Penghargaan Bergengsi
-
Adolescence Sukses Raih 4 Kemenangan dari 5 Nominasi di Golden Globe 2026
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
7 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Ibu-Ibu yang Lincah dan Gesit, Mulai Rp60 Jutaan
-
7 Mobil Mungil yang Gampang Dirawat dan Tidak Sering ke Bengkel
-
Mengenal Teknologi AYC yang Bikin Mitsubishi Xpander Terbaru Makin Stabil di Tikungan
-
4 Mobil Bekas Toyota dari yang Mewah dan Reliabel hingga Super Langka, Mesin Serba Mirip!
-
Beli Mobil Bekas Pajak Mati, Bagaimana Mengurusnya? Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan
-
Apakah Listrik 900 Watt Bisa Cas Motor Listrik? Cek 3 Syarat Agar Aman Tanpa Naik Daya
-
Harga Toyota Calya 2025 Bekas: Seberapa Besar Selisihnya dengan yang Baru?
-
Kenalan dengan Motor Baru Honda CG160 Bermesin Omnivora: Bensin Oke, Etanol Gaspol
-
1.108 Unit SUV Chery Ditarik Mendadak! Jaecoo J7 dan Tiggo 7 Punya Masalah Kabel ECU
-
Jangan Menyesal Belakangan! 6 Dosa Besar Pemilik Mobil Hybrid yang Bikin Dompet Jebol Jutaan Rupiah