Suara.com - Yamaha Racing Indonesia (YRI), tim binaan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) telah bersiap untuk musim balapan 2023 di berbagai kejuaraan kelas Asia dan Eropa.
Dikutip dari rilis resmi YIMM sebagaimana diterima Suara.com, skuad balap YRI musim ini dinamakan skuad "Semakin di Depan Fighter bLU cRU Pro Racer".
"PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing konsisten melakukan pembinaan dan pengembangan karir berjenjang bagi para pembalap "Semakin di Depan Fighter bLU cRU Pro Racer" binaan Yamaha Racing Indonesia (YRI). Kami harapkan para pembalap binaan YRI akan mempersembahkan hasil terbaik pada 2023 ini," jelas Dyonisius Beti, President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
Dengan semangat Yamaha Extremely Max, Yamaha Full Gasspoll, harapan tim "Untuk Merah Putih Semakin di Depan", berprestasi di kejuaraan internasional dan nasional serta menginspirasi pembalap-pembalap muda di Indonesia sebagai perwujudan program bLU cRU Indonesia.
Ada pun line up pembalap Yamaha Racing Indonesia:
4 racer di Asia Road Racing Championship (ARRC)
- Galang Hendra Pratama, AM Fadly bersama Yamaha YZF-R6 di kelas Supersport 600 (SS600) ARRC
- Wahyu Nugroho, M. Faerozi Toreqottullah bersama Yamaha YZF-R25 di kelas Production (AP250)
- Latihan resmi di sirkuit Chang International, Thailand (21-22 Maret) lalu balapan putaran perdana di trek yang sama (24-26 Maret).
1 racer di kejuaraan R3 bLU cRU European Cup
- Aldi Satya Mahendra
- Balap di sirkuit Misano Italia (9-10 April) dan putaran perdana di sirkuit Assen Belanda (21-22 April).
- Sebagai catatan, tahun lalu Aldi Satya Mahendra mendapatkan wild card WSS300 di Catalunya, Spanyol, serta mengikuti Master Camp VR46 Academy dengan hasil meraih yang terbaik di 4 sesi balapan.
Sementara itu, Yamaha Indonesia juga menurunkan tim dan pembalap di kejuaraan nasional OnePrix, dan kejuaraan nasional Mandalika Racing Series (MRS).
Yamaha MX King 150 menjadi andalan di Kejurnas OnePrix, tahun lalu Yamaha merebut juara nasional kelas Expert melalui Reynaldi Pradhana dan juara nasional kelas Novice melalui Dimas Juliatmoko. Sedangkan di kejurnas MRS, para pembalap Yamaha akan berupaya semaksimal mungkin untuk meraih titel juara di kelas Sport 150 cc dan Sport 250 cc.
Baca Juga: Hadir di IIMS 2023, Booth Yamaha Indonesia Ajak Pengunjung Test Ride Sepeda Motor Listrik
Di kompetisi lokal, Yamaha juga akan menggelar Yamaha One Make Race (OMR) yaitu bLU cRU Yamaha Enduro Challenge, bLU cRU Yamaha Sunday Race dan bLU cRU Yamaha Endurance Festival.
Berita Terkait
-
Tampil di Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Tetap Andalkan Formasi Peninggalan Shin Tae-yong
-
Pertandingan Futsal Perempuan: Bentuk Kesetaraan Gender di Bidang Olahraga
-
Futsal dan Persahabatan Gen Z
-
Fenomena Maskot dalam Futsal: Sarana Pengekspresian Diri bagi Anak Muda
-
Main Futsal: Saat Laki-Laki Nggak Takut Tunjukin Perasaan
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Mobil Sekelas Fortuner: Suzuki Escudo XL-7, SUV V6 Aman Jalan Berlubang untuk Orang Lapangan
-
2 Rekomendasi Mobil Listrik Impian Cuma Rp 75 Juta, Hemat di Kantong
-
7 Mobil MPV Legendaris Murah Cocok untuk Keluarga Muda, Harga Rp90 Jutaan
-
5 Mobil Tipe Hatchback Mulai Rp70 Jutaan, Lincah dan Cocok untuk Mahasiswa
-
6 Rekomendasi Mobil Diesel Body Gagah Rp100 Jutaan, Buat Bapak-Bapak Family Man Tapi Tetap Macho
-
5 Pilihan City Car Bekas di Bawah Rp50 Juta, Irit dan Nyaman Cocok untuk Harian
-
Terpopuler: Napak Tilas Masa Lalu Daihatsu, Sepeda Listrik Roda Satu Lagi Naik Daun
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik 5-seater, Hemat Biaya dan Baterai Tahan Lama
-
Dikenal Tangguh, Ini 4 Rekomendasi Mobil Suzuki Rp 50 Jutaan untuk Keluarga
-
8 Rekomendasi Sedan Tahun 2000-an yang Kekinian Buat Anak Muda