Suara.com - Dua artis papan atas, Nafa Urbach dan Nikita Mirzani memiliki gaya berkendara yang berbeda. Bahkan motor yang digunakan pun ternyata memiliki harga bak bumi dan langit.
Lewat unggahan akun Instagram pribadi masing-masing , kedua artis ini mempunyai selera motor yang tak sama.
Di unggahan @nafaurbach, Nafa Urbach memposting saat berkendara di sebuah tempat yang diduga bukan di perkotaan. Tak ada gedung-gedung tinggi, melainkan lahan yang ditanami pohon.
Ia menggunakan motor sport Yamaha V-ixion sebagai tunggangannya tersebut. Tanpa menggunakan helm, ia terlihat ceria di atas motor tersebut dengan melemparkan senyuman.
Sedangkan Nikita Mirzani di akun Instagram @nikitamirzanimawardi_172, terlihat berada di atas motor BMW R Nine T.
Berbeda dengan Nafa Urbach, Nikita justru menggunakan perlengkapan safety riding yang lengkap berupa helm. Ia terlihat santuy meski berada di atas motor yang bobotnya tak ringan tersebut.
Jika menilik dari masing-masing motor yang dikendarainya, ternyata harganya bak bumi dan langit. Perbandingannya cukup jauh.
Menilik dari situs Yamaha, motor yang ditunggangi Nafa Urbach dibanderol mulai dari Rp 29,275 juta. Sedangkan motor yang dikendarai Nikita Mirzani memiliki harga Rp 640 jutaan.
Berikut adalah spesifikasi umum dari Yamaha V-ixion:
Baca Juga: Turun Rp 1,6 Juta, Ini Update Harga Realme 9 Pro Plus Terbaru
- Tipe: 4-langkah, SOHC, pendingin cairan
- Kapasitas Mesin: 155.1 cc (Vixion R), 149.8 cc (Vixion)
- Sistem Bahan Bakar: Injeksi bahan bakar
- Transmisi: Manual, 5 percepatan
- Tenaga Maksimum: 14.2 kW / 10000 rpm (Vixion R), 12.2 kW / 8500 rpm (Vixion)
- Torsi Maksimum: 14.7 Nm / 8500 rpm (Vixion R), 14.5 Nm / 7500 rpm (Vixion)
- Suspensi: Teleskopik (Depan), Swing Arm (Belakang)
- Rem: Disk Brake (Depan dan Belakang)
- Dimensi dan Berat: Panjang x Lebar x Tinggi: 1950 x 720 x 1025 mm (Vixion R), 1955 x 720 x 1025 mm (Vixion)
- Jarak Sumbu Roda: 1320 mm (Vixion R), 1295 mm (Vixion)
- Jarak Terendah ke Tanah: 165 mm
Berikut adalah spesifikasi umum dari BMW R Nine T
- Tipe: 4-langkah, dua silinder segaris, pendingin udara
- Kapasitas Mesin: 1170cc
- Sistem Bahan Bakar: Injeksi bahan bakar
- Transmisi: Manual, 6 percepatan
- Sistem Pemasukan Bahan Bakar: BMS-K+ digital engine management with electromotive throttle actuator
- Tenaga Maksimum: 220 hp
- Torsi Maksimum: 116 Nm
- Suspensi: Teleskopik (Depan), Swing Arm (Belakang)
- Rem Depan: Disk Brake
- Rem Belakang: Cakram tunggal dengan diameter sekitar 265 mm, rem kaliper 2-piston
- Panjang x Lebar x Tinggi: 2175 mm x 880 mm x 1330 mm
- Jarak Sumbu Roda: Sekitar 1493 mm
- Berat Kosong: Sekitar 220 kg
- Ban Depan: 120/70
- Ban Belakang: 180/60
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Suzuki Terdepak, Jual Pabrik ke Ford: Imbas Gempuran Mobil China?
-
Cara Buka Blokir STNK Akibat Tilang ETLE, Bisa Secara Online atau Offline
-
1 Kali Isi Bensin Tembus 450 KM, Skutik Adventure Baru Ini Bikin Honda ADV160 Ketar-Ketir
-
Harga Ninja 2 Tak Berapa? Ini 3 Varian yang Paling Diburu di 2026
-
Berapa Biaya Balik Nama Mobil? Pahami Dulu Syarat dan Prosesnya
-
Fitur Mitsubishi Destinator yang Bikin Penggunanya Bisa Lacak Keberadaan Mobil
-
5 Motor Ramping Penyelamat Macet, Pas Buat Ibu-ibu untuk Antar Anak Sekolah
-
Langkah Strategis Kia Perluas Portofolio Kendaraan Listrik Hingga Sasar Segmen MPV
-
4 Alasan Honda Jazz RS 2016 Disebut 'Mobil Penakluk Wanita', Pilihan Tepat Pemuda Pencari Jodoh
-
Strategi Daihatsu Kejar Target Netral Karbon Lewat Investasi Pabrik dan Produk Ramah Lingkungan