Suara.com - Makin ke sini, fitur-fitur yang tersemat pada mobil semakin beragam. Mulai dari fitur hiburan, fitur kenyamanan dan bahkan fitur canggih ADAS. Buat yang belum tahu, apa itu ADAS?
ADAS, atau Advanced Driver Assistance System, adalah teknologi yang dirancang untuk membantu pengemudi dalam mengemudi, mengurangi stres, dan meningkatkan keselamatan di jalan.
Meskipun tidak menggantikan peran pengemudi, ADAS berfungsi sebagai asisten yang mengambil tindakan preventif atau intervensi saat terdeteksi adanya situasi berisiko.
ADAS memadukan sensor, perangkat lunak, dan komponen elektronik untuk memberikan bantuan kepada pengemudi dalam mengelola kendaraan dan mengurangi risiko kecelakaan.
Sensor seperti radar dan kamera berfungsi untuk mengumpulkan informasi sekitar kendaraan, sementara perangkat lunak pengolahan data menganalisis informasi tersebut untuk mengambil keputusan yang tepat.
Beberapa fitur utama dari sistem ADAS meliputi:
- Adaptive Cruise Control (ACC): ACC akan secara otomatis melakukan penyesuaian antara kecepatan jelajah dengan kecepatan kendaraan yang ada di bagian depan, sehingga bisa menjaga jarak aman dengan kendaraan lain.
- Bend Cruise Assistance (BCA): BCA bisa membantu mengurangi kecepatan laju kendaraan secara otomatis, terutama ketika kendaraan memasuki jalan tikungan.
ADAS menjadi teknologi canggih yang sangat bermanfaat untuk keselamatan dan telah diterapkan pada beberapa model mobil modern.
Tentu saja mobil yang dilengkapi dengan fitur ini harganya tentu lebih mahal. Tertarikkah Anda untuk membeli kendaraan dengan fitur ini?
Baca Juga: Volkswagen Tersandung Kasus Kerja Paksa, Ribuan Mobil Ditahan di Pelabuhan
Berita Terkait
-
Volkswagen Tersandung Kasus Kerja Paksa, Ribuan Mobil Ditahan di Pelabuhan
-
Mobil Matic Nggak Jalan di Posisi D? Ini 6 Penyebabnya!
-
Tak Cuma Sedan, Afeela Juga Ingin Luncurkan SUV?
-
Pejabat di IKN Tak Diberi Mobil Dinas, Kecuali...
-
Gunakan Asuransi, Perbaikan Mobil Akibat Insiden Bisa Dilakukan di Auto2000
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu
-
Wuling Darion Gunakan Platform Khusus yang Berbeda dari Cortez
-
Driver Taksi Online Malaysia Full Senyum, Kuota BBM Murah Ditambah Biar Gak Buntung
-
Harga Mobil Suzuki November 2025: Dari yang Irit Hingga yang Siap Off-Road
-
Daihatsu Rocky Hybrid vs Suzuki Fronx AT: Harga Sama-Sama Hemat, Mana Paling Hebat?
-
Ini 6 Langkah Merawat Mobil saat Musim Hujan, Jangan Skip!
-
Jangan Asal Pilih, Pahami Dulu 4 Varian Mitsubishi Destinator Biar Gak Merana
-
5 Motor Matic Terbaik untuk Keluarga Kecil: Suspensi Empuk dan Jok Besar
-
Rp20 Juta dapat Mobil Apa? Ini Rekomendasinya yang Paling Tangguh