Suara.com - Mitsubishi Motors Corporation (Mitsubishi Motors) mengumumkan mobil listrik Mitsubishi Motors eK X EV dan Nissan Sakura mencapai rekor 100.000 unit sejak pertama kali diproduksi pada 2022 lalu.
Dalam keterangannya, Selasa (26/3/2024), eK X EV dan Nissan Sakura mulai diproduksi pada Mei 2022 di Pabrik Mizushima Mitsubishi Motors dan mencapai volume produksi kumulatif sebesar 50.000 unit pada tahun pertama, dan saat ini telah mencapai 100.000 unit dalam waktu kurang dari dua tahun.
Sebagai simbol keberhasilan kemitraan dengan Nissan, Mitsubishi Motors berkomitmen untuk lebih meningkatkan kualitas produksi eK X EV dan Nissan Sakura dalam upaya untuk memungkinkan lebih banyak pelanggan merasakan kendaraan tersebut.
Mitsubishi eK X EV memiliki dimensi panjang 3.395 mm, lebar 1.475 mm, tinggi 1.655 mm, dan sumbu roda 2.495 mm.
Mobil listrik berdimensi mini memgandalkan baterai litium ion berkapasitas 20.000 wH (watt hour) dengan klaim daya jelajah sejauh 180 kilometer dalam sekali pengisian daya penuh.
Baterai tersebut dikawinkan dengan daya dinamo penggerak sebesar 47.000 watt, namun kecepatannya dibatasi di 80 kpj saja. Untuk sektor pengisian daya, kei car listrik ini dibekali colokan jenis ChaDeMo yang merupakan standar Jepang, dengan kemampuan pengisian daya cepat, mulai 10 persen hingga penuh dalam 80 menit.
Di negara asalnya, Ek X EV dibanderol mulai dari 2.398.000 atau setara Rp 105 juta. Sayangnya, belum ada kepastian terkait kapan mobil listrik mungil ini akan mulai dijual di Indonesia.
Berita Terkait
-
Harga Mobil Listrik Xiaomi Mulai Terungkap
-
Dipakai Mudik, Mitsubishi Xpander Masih Aman Gunakan Pertalite?
-
Produsen Otomotif Merugi Rp 94 Juta Setiap Jual Satu Unit Mobil Listrik
-
Berapa Harga Xpander Paling Murah 2024? Cek Daftarnya...
-
Kenalan dengan Pesaing Mitsubishi Triton dari China, Diklaim Jadi Pikap Double Kabin Terkencang Se-Asia
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Daftar Harga Mobil Brio Bekas Semua Tahun, Mulai Rp40 Jutaan
-
Panduan Balik Nama Motor: Jangan Tunda Lagi, Hindari Kendala Pajak Ribet!
-
74 Miliar Total Hartanya, Ini 3 Kendaraan Deputi BI Baru Thomas Djiwandono, Harga Mulai Rp800 Juta
-
Toyota Siap Perkenalkan Tiga Model Elektrifikasi Pekan Depan
-
4 Varian Toyota Alphard 2011 yang Kini Seharga Avanza, Mewah dan Lega Mulai Rp145 Juta
-
5 Mobil Bekas dengan Suspensi Paling Empuk, Nyaman Dikendarai ke Mana Saja
-
2026 Masih Jadi Rebutan? Pesona Yaris Bakpao 2011 yang Dijual Mulai Rp80 Juta
-
9 Alternatif Avanza Lebih Empuk Anti Limbung, MPV Paling Worth It Modal 60 Jutaan
-
Biaya Cabut Berkas Mobil dan Cara Mengurusnya
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas