Suara.com - Kali ini, perjalanan mudik bukan hanya soal ketahanan menghadapi kemacetan, tapi juga kejelian dalam memastikan kondisi kendaraan prima, terutama ban mobil.
Ban adalah komponen penting dalam kendaraan. Mereka satu-satunya titik kontak antara mobil kesayangan dengan ganasnya aspal jalanan.
Jangan sampai ban kendaraan nanti rewel lantaran tak siap menghadapi tantangan di jalan.
Michelin Indonesia memberikan bocoran rahasia biar ban mobil siap tempur menghadapi segala kondisi cuaca
1. Tekanan Angin Ban: Jangan Asal Kencang
Pernah dengar istilah aquaplanning? Situasi di mana ban kehilangan traksi karena tergenang air?
Nah, ini bisa terjadi jika tekanan angin ban mobil kurang. Sebaliknya, ban yang kelebihan angin malah bikin mobil kurang nyaman dan handling berkurang.
Jadi, pastikan tekanan angin sesuai rekomendasi pabrikan mobil (biasanya ada di balik pintu depan, pilar B untuk mobil Jepang, atau di balik cover bensin untuk mobil Eropa).
2. Cek Alur Ban, Jangan Biarkan Kebotakan Menyerang
Baca Juga: Tradisi Lebaran yang Dinanti Banyak Orang, Persiapkan 3 Hal Ini Sebelum Mudik
Ban yang aus itu ibarat sepatu usang. Traksi berkurang, kendaraan jadi mudah slip, apalagi kalau jalanan basah.
Periksa secara visual dengan mencocokkan kedalaman alur ban dengan setengah kuku kelingking kalian.
Kalau masih dalam batas aman, selamat! Namun, jangan lupa untuk konsultasi rutin ke bengkel untuk spooring, balancing, dan rotasi ban agar performanya maksimal.
3. Waspada sinar Matahari
Parkir lama di bawah terik matahari bisa bikin ban mobil "keringetan" dan mengalami ozon crack. So, cari tempat teduh yak saat mudik nanti ketika parkir kendaraan.
4. Semir Ban? Pilih yang Tepat. Jangan Asal Kinclong
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
7 Rekomendasi Motor Matic Alternatif Honda Vario, Performa Andal
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Roda 3 dengan Kapasitas Baterai Jumbo
-
5 Kebiasaan yang Bikin CVT Motor Matic Cepat Rusak, Awas Putus di Jalan
-
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
-
5 Sedan Elegan Murah Menawan Harga Rp150 Jutaan Cocok untuk Karyawan Biar Makin Rupawan
-
Mimpi Mobil Murah Buyar? Ini Alasan Harga LCGC Kini Tembus Rp200 Juta
-
Bosan Mobil Jepang? Ini 9 Mobil Eropa dan Amerika Bekas Mulai 80 Jutaan, Produksi 2015 ke Atas!
-
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
-
5 Bedanya Sleeper Bus vs Eksekutif, Modal Rp100 Ribuan Lebih Worth It Mana?
-
5 Rekomendasi Motor Matic yang Enak Buat Touring dan Irit Bahan Bakar