Suara.com - Habib Bahar bin Smith memang dikenal sebagai sosok yang akrab dengan koleksi kendaraan mewah.
Dari berbagai jejak digital yang ada, tampak beragam macam kendaraan yang terparkir di pekarangan kedediamannya, dengan merek dan tipe yang berbeda-beda, dan ada yang unik terkait hal ini.
Dalam sebuah video unggahan kanal Sayyid Bahar Bin Sumaith Official, bulan lalu (7 Mei 2024), terlihat momen saat menenteng senjata sembari melintasi pekarangan.
Akun ini menyebutkan bahwa senjata tersebut merupakan senapan angin. Beberapa momen kemudian, ia menembakkan senapan tersebut ke botol air secara tepat sasaran.
Namun yang unik dari video tersebut adalah kendaraan yang tampak sekilas, sebuah sedan hitam mewah dengan plat nomor yang unik.
Mobil tersebut mengusung nopol CD 80 08. Dikutip dari situs resmi Daihatsu, kode CD 80 ini merujuk pada Korps Diplomatik atau kendaraan dinas dari negara Papua Nugini.
Namun sayangnya belum ada informasi terkait apakah mobil tersebut betulan pernah digunakan sebagai kendaraan dinas diplomat atau sekadar plat nomor "kustom".
Terlepas dari itu, mobil tersebut sekilas tampak identik dengan Volvo S80.
Spesifikasi dan harga Volvo S80
Berdasarkan penelusuran tim Suara.com, di pasaran mobil bekas, harga kendaraan asal Swedia ini berada di angka 70 jutaan rupiah untuk keluaran lawas hingga 350 jutaan untuk yang berusia kurang dari sedekade.
Dilihat dari bentuknya, mobil tersebut disinyalir merupakan generasi pertama dari S80, yang dulunya diproduksi dari tahun 1998 hingga tahun 2006.
Dulu, mobil S80 punya beberapa pilihan mesin yang berbeda. Yuk, kita bahas lebih sederhana:
1. Mesin 2.4 Liter (104 kW / 141 PS / 139 bhp)
Ini adalah mesin lima silinder. Ada dua versi: yang menggunakan gas alam terkompresi (CNG) dan yang menggunakan liquefied petroleum gas (LPG). Versi yang disetel sepenuhnya menghasilkan daya sekitar 125 kW (170 PS / 168 bhp).
2. Mesin 2.9 Liter (144 kW / 196 PS / 193 bhp)
Berita Terkait
-
Hasil Jualan Air Doa yang Bikin Habib Bahar bin Smith Bisa Miliki Mobil Mewah? Begini Kata Guru Gembul
-
Profil 2 Istri Habib Bahar bin Smith: Istri Pertama Diklaim Keturunan Nabi Muhammad
-
Plat Nomor Janggal Mobil Mewah Bahar bin Smith, Ada yang Nunggak Pajak
-
Mobil di Pekarangan Habib Bahar bin Smith Plat Nomornya Janggal, Bisa Kena Pasal Berlapis?
-
Sosok Ini Tegas Sebut Bahar bin Smith Ulama Gadungan Karena Suka Flexing Mobil Mewah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
1 Kali Isi Bensin Tembus 450 KM, Skutik Adventure Baru Ini Bikin Honda ADV160 Ketar-Ketir
-
Harga Ninja 2 Tak Berapa? Ini 3 Varian yang Paling Diburu di 2026
-
Berapa Biaya Balik Nama Mobil? Pahami Dulu Syarat dan Prosesnya
-
Fitur Mitsubishi Destinator yang Bikin Penggunanya Bisa Lacak Keberadaan Mobil
-
5 Motor Ramping Penyelamat Macet, Pas Buat Ibu-ibu untuk Antar Anak Sekolah
-
Langkah Strategis Kia Perluas Portofolio Kendaraan Listrik Hingga Sasar Segmen MPV
-
4 Alasan Honda Jazz RS 2016 Disebut 'Mobil Penakluk Wanita', Pilihan Tepat Pemuda Pencari Jodoh
-
Strategi Daihatsu Kejar Target Netral Karbon Lewat Investasi Pabrik dan Produk Ramah Lingkungan
-
4 Poin Penting Sebelum Beli Hatchback Bekas, Yaris atau Jazz yang Lebih Bandel Mesinnya?
-
5 Mobil SUV Daihatsu Bekas untuk Jangka Panjang, Mesin Bandel dan Murah Perawatan