Suara.com - Pernahkah kalian merasa khawatir saat berkendara motor di antara kendaraan besar seperti truk atau bus? Ketakutan akan adanya kendaraan lain yang tiba-tiba muncul dari sudut tak terduga adalah hal yang wajar.
Blind spot atau titik buta pada kendaraan adalah area yang tidak dapat dilihat oleh pengemudi, baik melalui kaca spion maupun secara langsung. Area ini menjadi ancaman serius bagi pengendara motor, terutama saat berada di sekitar kendaraan yang lebih besar.
Blind spot menjadi ancaman berbahaya bagi pengendara motor karena meningkatkan risiko kecelakaan yang tak terduga.
Saat motor berada di area blind spot kendaraan besar, seperti truk atau bus, pengemudi kendaraan tersebut sering kali tidak dapat melihat keberadaan motor.
Ini membuat pengendara motor rentan terhadap manuver mendadak yang bisa menyebabkan kecelakaan fatal.
Selain itu, blind spot juga mempersulit pengendara motor dalam memprediksi pergerakan kendaraan di sekitarnya. Situasi ini membatasi ruang gerak mereka, sehingga membuat manuver, seperti berpindah jalur atau menghindari hambatan, menjadi lebih sulit dilakukan dengan aman
Untuk menghindari hal seperti di atas, Muhammad Ali Iqbal selaku Community Development & Safety Riding Supervisor Astra Motor Yogyakarta membagikan tips yang tepat.
Jaga Jarak Aman:
Selalu jaga jarak yang aman dengan kendaraan di depan, terutama kendaraan besar seperti truk atau bus. Jarak yang cukup akan memberikan Anda waktu yang lebih banyak untuk bereaksi jika terjadi situasi darurat.
Baca Juga: Honda CG125 Gold: Motor Legendaris Comeback dengan Sentuhan Mewah, Harga Cuma Rp 16 Jutaan
Direkomendasikan menjaga jarak kurang lebih 2 meter dengan kendaraan besar seperti truk atau bus. Semakin jauh jarak akan lebih aman karena pengendara dapat mengantisipasi bahaya yang tidak terduga.
Posisi yang Aman:
Saat berada di jalan raya, usahakan untuk tidak terlalu dekat dengan sisi kanan kendaraan besar. Posisi yang lebih aman adalah sedikit di belakang dan agak ke kiri, sehingga Anda lebih mudah terlihat di spion pengemudi kendaraan besar.
Tingkatkan Kewaspadaan:
Selalu perhatikan kondisi sekitar dan jangan pernah lengah. Gunakan kaca spion secara berkala untuk memantau kendaraan di sekitar Anda. Jika memungkinkan, gunakan alat bantu seperti spion tambahan untuk memperluas pandangan.
Hindari Titik Buta:
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM
-
Ngidam KLX di 2026? Intip Harga Motor Kawasaki di Indonesia per Januari