Suara.com - Mencari penyedia jasa rental mobil yang dapat diandalkan sering menjadi tantangan besar bagi masyarakat.
Rasa cemas kerap menghantui saat memutuskan untuk merental mobil, terutama dengan maraknya penyedia rental yang menawarkan harga murah namun tidak diimbangi dengan kualitas layanan yang memadai.
Tidak jarang, pelanggan dihadapkan pada situasi di mana kendaraan yang di rental jauh dari kata layak, sehingga kenyamanan dan keselamatan selama perjalanan menjadi taruhan.
Hal-hal semacam ini tidak hanya membuat perjalanan terasa tidak nyaman, tetapi juga memunculkan risiko besar yang membahayakan keselamatan para penumpang. Keresahan ini menimbulkan kebutuhan akan solusi yang mampu memberikan ketenangan dan rasa aman selama perjalanan. Sebagai penyedia rental mobil terpercaya, TRAC hadir untuk menjawab kegelisahan masyarakat.
TRAC, dengan pengalaman lebih dari 37 tahun menjadi solusi terpercaya untuk kebutuhan transportasi yang aman. TRAC memiliki jaringan layanan luas, dengan kantor cabang dan outlet rental di lebih dari 20 kota besar di Indonesia, seperti Jabodetabek, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Bali, Medan, hingga Samosir. Didukung oleh ratusan bengkel yang tersebar dari Sumatera hingga Papua, TRAC memastikan pelanggan dapat dengan mudah mengakses layanan kapan pun dan di mana pun.
Lebih dari Sekadar Jaringan Luas, Keamanan Adalah Prioritas TRAC
1. Kendaraan yang selalu dalam kondisi prima dan berusia maksimal 5 tahun
TRAC memiliki keunggulan dalam memastikan semua armada yang disewakan selalu dalam keadaan terbaik, dengan usia kendaraan maksimal 5 tahun. Setiap mobil menjalani perawatan berkala dan inspeksi rutin untuk menjaga performa dan keamanannya di jalan. Ini memberikan rasa nyaman bagi pelanggan, sehingga mereka tidak perlu cemas mengenai kondisi kendaraan yang digunakan. Dengan armada yang terawat dengan baik, TRAC menjamin setiap perjalanan dapat berlangsung dengan mulus dan tanpa masalah teknis.
2. Perlindungan Asuransi Perjalanan
Hanya sedikit penyedia layanan rental mobil yang menawarkan perlindungan asuransi sebanding dengan yang diberikan oleh TRAC. Kehadiran asuransi ini memberikan tambahan rasa aman dan nyaman bagi pelanggan saat menggunakan layanan rental mobil. Dengan demikian, pelanggan dapat menikmati perjalanan mereka tanpa khawatir akan risiko yang mungkin terjadi. Informasi lebih lanjut mengenai asuransi perjalanan yang disediakan oleh TRAC dapat dikunjungi melalui situs resmi (https://www.trac.astra.co.id/syarat-ketentuan). Dengan ini pelanggan mendapatkan jaminan layanan yang profesional, sehingga setiap perjalanan menjadi lebih tenang.
3. Pengemudi Profesional dan Terlatih
Pengemudi TRAC terdiri dari tenaga ahli yang berpengalaman dan telah menjalani berbagai pelatihan dasar berkendara, termasuk safety driving dan defensive driving. Dengan pelatihan ini, mereka memiliki kemampuan mitigasi yang baik untuk menghadapi dan mengatasi berbagai masalah yang mungkin muncul selama perjalanan. Kehadiran pengemudi yang terlatih ini menjamin bahwa perjalanan tidak hanya aman, tetapi juga nyaman dan dapat diandalkan.
4. Layanan Pelanggan 24/7
Fitur unggulan TRAC sebagai penyedia layanan rental mobil terbaik adalah Customer Assistance Center yang siap membantu selama 24 jam. Dengan akses melalui telepon di nomor 1500-009 atau melalui aplikasi WhatsApp di nomor (+62)811-1177-087, pelanggan dapat dengan mudah mendapatkan bantuan kapan saja, baik itu untuk pertanyaan, keluhan, atau bantuan darurat. Dengan layanan pelanggan yang responsif ini, dapat dipastikan pengalaman rental mobil dapat berjalan lancar dan menyenangkan serta memberikan rasa aman dan nyaman selama perjalanan. Ini menjadikan TRAC pilihan ideal yang mengutamakan keandalan dan kualitas layanan dalam setiap perjalanan.
Promo Year End Fest TRAC
Tag
Berita Terkait
-
Bangkit dari Tidur Panjang, Toyota Celica Siap Mengaspal dengan Jantung Turbo
-
BYD Siap Lengkapi Produk Elektrifikasi di Indonesia Dengan Hadirkan Model Hybdrid
-
Ragnar Oratmangoen Ternyata Pernah Kepincut Mobil Listrik Warna Putih Rp 500 Jutaan
-
Mobil Bekas Harga 70 Jutaan? Ini Pilihan Terbaik Tahun 2014-2017!
-
Beda Style dari Xiaomi: Begini Tampang dan Spesifikasi Mobilnya Huawei
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia
-
5 Motor Matic Bekas Alternatif Nmax yang Tahan Banting untuk Jalanan Pegunungan
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil yang Aman Buat AC dan Aromanya Enak Buat Hidung
-
Wuling New Alvez Tampil Lebih Stylish Berkat Sejumlah Penyegaran
-
5 Rekomendasi Mobil Matic Rp50 Jutaan buat Ibu-Ibu Antar Jemput Anak Sekolah
-
Tampil di GJAW 2025, Harga Jaecoo J5 EV Masih di bawah Rp 250 Juta
-
7 Pilihan Motor Matic Irit dengan Pajak Murah Sesuai Gaji Guru
-
Bukan Cuma Motornya, 4 'Seragam' Resmi ADV160 Ini Bikin Ganteng di Jalan
-
CSI Ungkap Harga Chery J6T di GJAW 2025, Termurah Rp 525 Juta