Suara.com - PT DAS Indonesia Motor pada Jumat (27/12/2024) mengumumkan tak lagi menjadi distributor resmi Jeep di Indonesia. Dalam siaran persnya, DAS Indonesia mengaku "diceraikan" sepihak oleh Stellantis-FCA, induk usaha Jeep asal Amerika Serikat.
DAS Indonesia Motor mengungkapkan bahwa, "pihak principal Jeep melalui induk Perusahaannya yaitu Stellantis-FCA menyatakan untuk tidak memperpanjang kerjasama dengan PT DAS Indonesia Motor sebagai Distributor Utama kendaraan merek Jeep di Indonesia terhitung mulai 31 Mei 2023."
Alasan pemutusan hubungan didasarkan oleh klausul pada perjanjian awal, yang menyatakan bahwa “Salah satu pihak dapat memutuskan hubungan perjanjian dalam kurun waktu 3 bulan sebelum berakhirnya masa perjanjian berakhir, tanpa perlu menjelaskan alasan apa pun”.
Tetapi DAS Indonesia Motor mengatakan pihaknya sudah berusaha mempertahankan hak untuk mendistribusikan Jeep di Tanah Air, bahkan menempuh jalur hukum.
"Namun keputusan pemutusan Distributor Tunggal merek Jeep di Indonesia oleh pihak Stellantis-FCA tidak dapat diubah," tutup perusahaan.
DAS Indonesia Motor sendiri telah menjadi distributor resmi Jeep di Indonesia sejak Desember 2020 silam.
"Kerja sama kami dengan FCA lebih dari sekadar kemitraan, kami mempunyai passion yang sama," kata Jerry Hermawan Lo, Presiden Komisaris DAS Indonesia Motor, ketika itu.
Saat ini Jeep didistribusikan secara resmi oleh PT Indomobil National Distributor. Dalam keterangannya pekan lalu, Indomobil mengatakan akan terus melayani para konsumen, termasuk yang membeli unitnya dari distributor lama.
Baca Juga: Demi Mobil Hybrid, Toyota Gelontorkan Dana Jumbo di Negara Tetangga Indonesia
Berita Terkait
-
Belum Lama Kena Recall, Jeep Wrangler dan Gladiator Kembali Ditarik, Ini Sebabnya
-
Induk Perusahaan Jeep dan Peugeot Pusing: Penjualan Loyo dan Dealer Ramai Mengeluh
-
Harga Lelang Terbaru Jeep Rubicon Milik Mario Dandy, Minat?
-
Jeep Wrangler Rilis Versi Facelift, Lebih Gagah dan Canggih
-
Koleksi Mobil Agus Harimurti Yudhoyono, Jeep Rubicon hingga Vellfire di Garasinya
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Mirip Kawasaki Ninja yang Lebih Murah
-
Harga Anjlok! Ini 5 Motor Sport 250cc Keren yang Kini Cuma Seharga Matic Baru
-
7 Motor Favorit Anak Muda Zaman Sekarang, Bisa Dipakai Kuliah Maupun Kerja
-
BPKB Lama Bakal Hangus Gara-gara e-BPKB? Jangan Termakan Hoax, Ini Penjelasan Resminya
-
5 Pilihan Matic dengan Konsumsi BBM Paling Irit, Bikin Lupa Jalan ke SPBU
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
-
5 Fakta Kunci eMotor Sprinto untuk Lawan Macet dan Bensin Mahal bagi Anak Kota
-
Gaikindo Optimis GJAW 2025 Bantu Dongkrak Penjualan, Penuhi Target Tahun Ini
-
5 Mobil Keluarga Seharga Honda Gold Wing yang Nyaman Luar Biasa
-
ACC Carnival Lampung Hadirkan 10 Brand Otomotif, Tawarkan Promo Beli Mobil dengan Bunga Rendah