Suara.com - Ada beberapa hal yang perlu Anda cek ketika hendak membeli mobil belas 2025. Apa saja?
Membeli mobil bekas bisa menjadi alternatif untuk seseorang yang punya budget terbatas. Namun agar tidak menyesal, Anda perlu memperhatikan beberapa hal sebelum membeli mobil bekas.
Sebab terkadang, beberapa penjual mengiklankan kendaraan mereka dengan sangat manis.
Namun tentu saja, kejelian Anda melihat hal-hal yang ditutupi sangat diperlukan agar Anda tidak mendapatkan mobil bekas kecelakaan atau mobil yang sudah banyak minusnya.
Di bawah ini Suara.com telah merangkum beberapa tips yang bisa Anda lakukan sebelum membeli mobil bekas, lengkap dengan hal penting yang harus Anda tanyakan kepada penjual.
1. Pertimbangkan Jenis Mobil yang Anda Inginkan
Mulailah dengan mempertimbangkan apa yang Anda butuhkan. Mobil sport dua tempat duduk tidak akan cocok untuk keluarga beranggotakan empat orang, dan SUV yang dapat menampung tujuh orang mungkin terlalu besar untuk pasangan dengan kucing.
Pertimbangkan lamanya perjalanan harian Anda, berbagai kondisi cuaca yang Anda hadapi, dan jumlah orang yang biasanya ikut bersama Anda.
Baca Juga: Mobil Bekas Honda di Bawah Rp100 Juta, Ini Daftar Lengkap Spesifikasi dan Pajaknya
2. Tetapkan Anggaran
Setelah Anda selesai mempertimbangkan jenis mobil yang hendak dibeli, langkah selanjutnya adalah menetapkan anggaran.
Untuk beberapa mobil di atas tahun 2015 tentu akan dijual dengan cukup mahal. Oleh sebab itu, jika budget Anda di bawah Rp100 juta, mungkin Anda bisa mempertimbangkan tahun yang lebih tua.
3. Bandingkan Harga di Berbagai Platform
Saat ini, ada banyak platform jual beli mobil yang bisa Anda gunakan untuk membandingkan harga.
Bahkan, Anda bisa menemukan mobil idaman di grup Facebook. Agar tidak terlalu menyita waktu, silahkan cari penjual yang lokasinya tak jauh dari lokasi Anda.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 50 Jutaan Anti Rewel, Terbaik Oktober 2025
-
Terpopuler: Penjualan Mobil Baru 2025 Menurun, Ini 4 Motor Cruiser Irit BBM
-
Kompetisi Teknisi Chery Tunjukkan Keseriusan Chery Dalam Membangun Layanan Purna Jual
-
Pertamina Enduro VR46 Padukan Livery Batik Sambut MotoGP Mandalika
-
Polytron Fox 200 vs Fox S: Mana yang Lebih Worth It?
-
Rahasia Terbongkar: Cara Ampuh Deteksi Mobil Bekas Banjir dan Tabrakan sebelum Beli!
-
Viral Rombongan Klub Motor Stop Bus di Turunan, Pahami Aturan Touring Ini atau Siap-Siap Dipidana
-
Pegadaian Syariah vs BSI OTO: Simulasi Kredit Kendaraan Syariah, Pilih Mana yang Lebih Murah?
-
Penjualan Mobil Baru 2025 Terus Alami Penurunan Dibandingkan Tahun Lalu
-
Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan di Surabaya, Nomor 2 Bikin Tergoda