Suara.com - Sedang mencari rekomendasi motor kopling irit BBM untuk kebutuhan harian atau perjalanan jauh?
Motor kopling memang kerap jadi pilihan favorit karena menawarkan performa yang lebih bertenaga dan kontrol yang lebih presisi, khususnya untuk Anda yang gemar berkendara aktif.
Selain itu, pilihan motor kopling saat ini juga sudah semakin hemat bahan bakar berkat teknologi injeksi dan desain mesin yang efisien.
Dalam artikel ini, kami menyajikan daftar motor kopling irit BBM yang tidak hanya unggul di sektor efisiensi, tapi juga punya performa yang bisa diandalkan. Yuk, simak rekomendasinya berikut!
1. Yamaha MX King 150
Motor ini dikenal sebagai “rajanya bebek sport” karena tampilannya yang agresif dan mesinnya yang responsif. Yamaha MX King 150 dibekali mesin 150cc, SOHC, 4-tak, berpendingin cairan dengan transmisi manual 5 percepatan.
Dari segi efisiensi, motor ini tergolong irit di kelasnya karena sudah menggunakan teknologi fuel injection.
Konsumsi BBM-nya berkisar 40 km/liter, cocok untuk Anda yang ingin motor performa tapi tetap ekonomis. Harga pasaran berada di kisaran Rp25 jutaan.
2. Honda Supra GTR 150
Baca Juga: 8 Rekomendasi Motor Listrik Terbaik di Indonesia Bulan Juni 2025 Mulai Rp 6 Jutaan
Untuk Anda yang suka touring, Supra GTR 150 bisa jadi pilihan tepat. Dibekali mesin 149,16cc DOHC, motor ini mampu menghasilkan tenaga 16,3 PS dan torsi 14,2 Nm.
Meski performanya tinggi, konsumsi BBM-nya cukup efisien, yakni sekitar 45–48 km/liter. Honda juga menyematkan sistem PGM-FI untuk efisiensi bahan bakar. Harganya dibanderol sekitar Rp 24 jutaan.
3. Honda CB150 Verza
CB150 Verza mengusung mesin 150cc SOHC 5-percepatan yang simpel dan tangguh. Motor ini menyasar pengguna pemula atau harian, dengan desain klasik dan perawatan mudah.
BBM-nya cukup hemat, mencapai 45–50 km/liter dalam kondisi ideal. Dibanderol mulai dari Rp20 jutaan, motor ini cocok untuk Anda yang menginginkan motor kopling terjangkau namun irit.
4. All New Yamaha Vixion R155
Berita Terkait
-
8 Rekomendasi Motor Listrik Terbaik di Indonesia Bulan Juni 2025 Mulai Rp 6 Jutaan
-
7 Rekomendasi Motor Kopling Murah: Desain Timeless hingga Model Bebek, Harga Mulai Rp20 Jutaan
-
5 Motor Bekas Matic Incaran 2025: Harga Murah, Performa Gak Murahan!
-
8 Rekomendasi Motor Bebek Jadul 2 Tak Termahal, Harga Sekelas Jazz Bisa Jadi Harta Karun
-
Rekomendasi 6 Motor Stylish dan Nyaman untuk Perempuan Tinggi, Gak Bikin Pegal
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Kawasaki Ninja yang Gagah dan Sporty
-
Bebas Risau dari BBM Problematik: Tengok Dulu Harga Motor Polytron November 2025
-
Bebas Risau Kelangkaan BBM SPBU Swasta: Intip Harga Mobil Polytron
-
Mobil Keluarga Idaman? Tengok Harga Toyota Fortuner Bekas untuk Persiapan Libur Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Nmax dengan Jok Besar dan Empuk
-
Wuling Mitra EV Jalani Uji Coba Bersama TransJakarta, Dorong Transportasi Umum Ramah Lingkungan
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Sedan Terbaik yang Murah dan Mewah
-
Komunitas Motor Bandung Gelar Riding Unik Bernuansa Horor
-
7 Mobil Bekas Suzuki 50 Jutaan Selain Karimun untuk Keluarga Kecil dan Mahasiswa