Pada tampilan belakang dilakukan modifikasi pada front fender, turbofan turbo bastard wheel, sideskirt L/R, velg turbo bastard wheel R16, ban GT radial savero SUV 215/65 R16, lamp cover, rear combination lamp, rear bumper, tailgate handle add-on, serta rear brake light.
Proses modifikasi ketiga mobil ini turut melibatkan NMAA. Sebagai asosiasi modifikasi berskala nasional, NMAA mengerahkan jaringan dan sumber dayanya, termasuk lebih dari 8.000 UMKM yang tergabung di dalamnya.
Sebanyak 85 persen proses pengerjaan unit modifikasi ini melibatkan kolaborator lokal, sebagai bentuk nyata dukungan terhadap pertumbuhan industri kreatif otomotif di Tanah Air.
Ayla Retro Future dan Gran Max Taft Guy, bisa dimiliki masyarakat lewat program spesial. Ayla Retro Future bisa didapatkan melalui Dance Challenge berhadiah dengan lagu “Bahagia Sejak Pertama” di akun resmi @daihatsuind selama 17 Juli–17 Agustus 2025.
Sedangkan Gran Max Taft Guy dapat dimenangkan oleh pelanggan yang membeli unit Daihatsu apa pun selama program Gebyar Merdeka yang berlangsung pada 1 Juli–30 September 2025. Pemenang kedua mobil tersebut akan diumumkan pada 12 Oktober 2025 di puncak acara Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX).
Berita Terkait
- 
            
              Dominasi Daihatsu di Pasar LCGC Indonesia, Ayla dan Sigra Jadi Pilihan Utama
 - 
            
              5 Rekomendasi Mobil untuk Garasi 4 Meter, Ini Daftar Harga All New Honda Brio hingga Daihatsu Xenia
 - 
            
              Rocky Hybrid Pertegas Langkah Daihatsu, Tak Hanya Andalkan LCGC
 - 
            
              7 Rekomendasi Mobil Pajak di Bawah Rp1 Juta, Daihatsu Paling Top!
 - 
            
              Daihatsu Segarkan Tampilan New Sigra Varian Tertinggi di GIIAS 2025
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Intip Harga Motor Matic Berbagai Merek per November 2025: dari BeAT, Nmax, Aerox hingga Vespa
 - 
            
              5 Fakta Bobibos: BBM Murah RON 98 Buatan Anak Bangsa, Diklaim Ramah Lingkungan
 - 
            
              Terpopuler: Musim Hujan Banyak Panggilan Darurat, Opsi Alternatif Destinator dan Zenix
 - 
            
              6 Motor Bekas Bebek Kopling untuk Pengendara Tradisional, Modal Rp 5 Juta Sudah Dapat Kawasaki
 - 
            
              JAECOO Beri Alasan Pasang Harga Murah untuk J5 EV
 - 
            
              7 Mobil Bekas untuk Keluarga Terbaik: Tangguh, Irit, dan Cocok Buat Travelling
 - 
            
              4 Mobil untuk Keluarga Muda yang Benci Parkiran Sempit, Dapat Sensasi Alphard Harga Merakyat
 - 
            
              6 Mobil Bekas Matic Harga Rp60 Jutaan dengan Mesin Bandel, Saingan Berat Suzuki Swift
 - 
            
              Saat Indonesia Sibuk Etanol, Suzuki Siapkan Motor yang Bahan Bakar Bikin Nampol
 - 
            
              Alternatif Mitsubishi Destinator, 4 Mobil Tangguh dengan Harga Lebih Murah Rp100 Jutaan