Ditenagai mesin 113 cc silinder tunggal, 4-tak, dengan transmisi CVT, motor ini menggunakan rem depan Disc dan rem belakang Drum.
Dengan dimensi panjang 1.845 mm, lebar 655 mm, tinggi 1.095 mm, Suzuki Address ditawarkan dengan pilihan warna merah, putih, dan hitam.
Harga Suzuki Address:
- Address Fi Standard: Rp20,36 jutaan (OTR)
- Address Fi Predator: Rp21,2 jutaan (OTR)
- Address Playful: Rp21,58 jutaan (OTR)
Suzuki NEX Crossover
Model skutik crossover ini hanya tersedia dalam satu varian. Dibekali mesin 113 cc dengan transmisi CVT, motor ini tetap mengandalkan rem depan Disc serta rem belakang Drum.
Keunggulan lain ada pada panel digital meter yang menampilkan informasi kecepatan, jarak tempuh, kapasitas bahan bakar, voltase aki, hingga jam digital.
Motor berdimensi panjang 1.890 mm, lebar 765 mm, tinggi 1.055 mm ini mampu menempuh jarak hingga 176,4 km dengan tangki penuh.
Harga Suzuki NEX Crossover: Rp21,02 jutaan (OTR).
Suzuki Burgman Street 125 EX
Baca Juga: Dari Gear 125 hingga R7: Segini Harga Motor Yamaha Oktober 2025
Skutik premium ini dipasarkan dalam varian Standard dengan mesin 124 cc, 4-tak, SOHC berpendingin udara.
Daya yang dihasilkan mencapai 8,4 hp pada 6.500 rpm dengan torsi 10 Nm pada 5.000 rpm.
Motor ini memiliki ukuran panjang 1.875 mm, lebar 700 mm, tinggi 1.140 mm, bobot 111 kg, serta tinggi jok 780 mm.
Harga Suzuki Burgman Street 125 EX: Rp26,2 jutaan (OTR).
Suzuki Satria F150
Satria F150 tetap menjadi motor bebek sport andalan Suzuki dengan mesin 147,3 cc dan transmisi manual 6-percepatan.
Berita Terkait
-
Dari Gear 125 hingga R7: Segini Harga Motor Yamaha Oktober 2025
-
Terpopuler: Busi Radioaktif Bikin Geger, Deretan Motor Tua Ini Bisa Bikin Kamu Kaya
-
Mau Beli Motor Honda? Ini Daftar Harga Terbaru Oktober 2025
-
Terpopuler: Patwal Wajib Sopan saat Minta Jalan, Skutik Futuristik Suzuki Lahir Prematur
-
Suzuki Gemma 250: Skutik Futuristik yang Lahir Terlalu Cepat dari Waktunya, XMAX Kalah Unik
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Komunitas ID42NER Taklukan Medan Off-Road Bumi Borneo
-
Pertamina, Shell, BP, dan Vivo Kompak Turunkan Harga BBM di Awal Tahun
-
Motor Matic vs Bebek: Mana yang Lebih Hemat untuk Pemakaian Jangka Panjang?
-
4 Mobil Daihatsu Bekas untuk Budget Rp 60 Juta, Ada yang Cuma Rp 30 Jutaan
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Kisaran Rp 50 Juta, Muat Banyak untuk Keluarga Besar
-
6 Rekomendasi Mobil Bekas Rp 50 Jutaan, Pas Banget Buat Keluarga Kecil
-
5 Mobil 3 Baris Harga di Bawah Rp100 Juta, Jadi Andalan Keluarga
-
7 Mobil Bekas Hatchback Under Rp100 juta, Pajak Murah Minim Biaya Perawatan
-
XPeng Siapkan Sedan Listrik P7+ EREV 2026, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK