- Inovasi yang mendukung kenyamanan pengguna motor listrik adalah sistem baterai swap.
- Keuntungan dari penggunaan baterai swap adalah pengguna tidak perlu khawatir soal usia baterai.
- Berikut lima rekomendasi motor listrik yang menggunakan baterai swap.
Suara.com - Motor listrik semakin menjadi pilihan utama bagi masyarakat. Salah satu inovasi penting yang mendukung kenyamanan pengguna motor listrik adalah sistem baterai swap.
Teknologi baterai swap ini tidak hanya bisa meningkatkan fleksibilitas berkendara, tetapi juga mempercepat proses pengisian ulang baterai.
Keuntungan lain dari penggunaan baterai swap adalah pengguna tidak perlu khawatir soal usia baterai, karena selalu menggunakan baterai yang dalam kondisi optimal.
Nah, berikut lima rekomendasi motor listrik yang menggunakan baterai swap terbaik, lengkap dengan keunggulan dan spesifikasinya.
1. Volta Virgo
Harga mulai: Rp19,1 jutaan
Motor listrik Volta Virgo menghadirkan fitur-fitur modern yang dirancang untuk memberikan kenyamanan sekaligus keamanan maksimal saat berkendara.
Dilengkapi dengan dua slot baterai berkapasitas lithium tahan panas 64V 21Ah SGB LiFePO4, motor listrik ini mampu menempuh jarak hingga 130 km.
Daya motor maksimum mencapai 1800 watt dengan kecepatan maksimal sekitar 55 km/jam, serta mampu mengangkut beban hingga 150 kg.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
Fitur layar speedometer LCD digital memudahkan pengendara memantau kecepatan secara real-time.
Selain itu, terdapat fitur Safety Reverse sebagai tombol darurat saat mundur, serta sistem pengereman Double Disk Brake yang meningkatkan keamanan berkendara.
2. Volta 401
Harga mulai: Rp19,25 juta
Volta 401 juga hadir dengan fitur-fitur modern yang menitikberatkan pada kenyamanan dan keamanan pengendara.
Motor listrik ini memiliki dua slot baterai lithium tahan panas 64V 21Ah SGB LiFePO4 dengan jarak tempuh maksimum hingga 120 km.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Harga 5 Jutaan Bulan Oktober 2025
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Vespa: Harga Murah, Desain Stylish
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Jumlah Aset dan Koleksi Kendaraan Raja Juli Antoni: Santer Disorot usai Kemenhut Digeledah Kejagung
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Eks-Operasional Bank dan Perusahaan: Body Mulus, Harga Miring
-
Harga Toyota Hardtop Land Cruiser FJ40: si Retro Gagah, Apakah Boros BBM?
-
5 Mobil Eropa Bekas Terbaik, Performa Tetap Gacor Meski Dipakai Bertahun-tahun
-
Tak Cuma Bikin Senapan, Ini 5 Fakta Unik Motor Buatan Kalashnikov
-
5 Rekomendasi Mobil untuk Sandwich Generation: Kabin Luas, Irit BBM, Pajak Murah
-
5 Mobil Sedan Toyota Bekas yang Murah Perawatan dan Nyaman untuk Orang Tua
-
Motor Listrik Polytron 2026: Mulai dari Rp11 Jutaan, Ini Daftar Lengkap Fox 200, 350, dan 500!
-
Sepeda Listrik Yadea OVA Bisa Langsung Dibawa Pulang Lewat Kompetisi Dance Terbaru
-
3 Rekomendasi City Car Suzuki yang Irit BBM dan Bandel untuk Harian