- Toyota daftarkan desain SUV misterius di DJKI yang identik dengan RAV4 Generasi 6.
- Membawa teknologi PHEV canggih dengan jarak tempuh mode listrik murni hingga 150 km.
- Tawarkan tiga varian global mulai dari Core, Adventure, hingga GR Sport yang sporty.
Suara.com - Raksasa otomotif Jepang, Toyota, tampaknya kembali menyiapkan kejutan besar untuk mengguncang pasar SUV di Indonesia.
Berdasarkan data terbaru, Toyota tertangkap basah mendaftarkan desain paten mobil anyar yang disinyalir kuat sebagai RAV4 generasi terbaru.
Langkah strategis ini menjadi sinyalemen kuat bahwa SUV global yang laris manis di dunia tersebut akan segera mengaspal di Tanah Air.
Simak bedah fakta mengenai calon penantang baru di segmen kendaraan ramah lingkungan berikut ini.
Bocoran Desain dari DJKI
Dokumen resmi yang muncul di Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) menampilkan siluet kendaraan yang tidak asing lagi.
Gambar tersebut memperlihatkan sebuah SUV dengan proporsi bodi tegak dan garis desain modern yang sangat identik dengan Toyota RAV4 terbaru.
Fascia depannya mengadopsi bahasa desain hammerhead yang kini menjadi ciri khas wajah mobil-mobil Toyota kekinian.
Kesan agresif semakin terpancar dari tarikan garis tegas yang menyiratkan karakter SUV perkotaan yang tangguh.
Baca Juga: Daftar Harga Mobil Hybrid Desember 2025, Ada Model Baru
Sektor buritan pun tak kalah menarik dengan desain lampu horizontal ramping yang memberikan efek visual lebar dan kokoh.
Jika benar ini adalah RAV4, maka Toyota Astra Motor (TAM) sedang menyiapkan amunisi serius untuk segmen elektrifikasi.
Spesifikasi "Monster" Hybrid Global
Toyota sejatinya telah memperkenalkan generasi keenam RAV4 ini di pasar global pada bulan Mei lalu.
Mengusung filosofi "Life is an Adventure", mobil ini dirancang untuk menyeimbangkan kemampuan jelajah dan kenyamanan kaum urban.
Daya tarik utamanya tentu terletak pada pilihan dapur pacu yang sangat relevan dengan tren hijau saat ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Setara Harga NMAX, Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Irit BBM
-
Tanpa Turun dari Mobil, Ini Cara Cek Batas Aman Banjir Lewat Spion
-
6 Fakta Peluncuran Yamaha MotoGP 2026: Akhirnya Pakai V4 Demi Kejar Ducati!
-
Jadi Model Terlaris di China, Geely Pede Jual 1.000 Unit EX2 per Bulan di Indonesia
-
Honda Brio Vs Jazz, Mending Mana? Cek Perbandingan Spek dan Harga
-
4 Varian Yamaha Aerox Alpha 2026, Selisih Harga Tipe Turbo dan Biasa Tembus Rp10 Juta, Pilih Mana?
-
Cari Mobil Bekas untuk Usaha? Ini Alasan Suzuki Carry Lebih Disarankan Ketimbang Kijang dan Zebra
-
10 Varian Wuling Cortez dan Biaya Pajaknya di 2026, Ramah UMR?
-
5 Mobil Bekas dengan Fitur Keyless, Modal Rp100 Juta Dapat Keamanan Canggih
-
5 Rekomendasi Hatchback Lebih Irit dari Agya-Ayla, Cocok untuk Commuter Harian di Jakarta