Suara.com - Untuk memperkuat imun, Pemerintah telah menganjurkan masyarakat untuk melakukan vaksin ketiga atau vaksin booster. Hal ini pun menjadi perhatian serius Bank CTBC
Indonesia dan Kimia Farma.
Untuk mendukung kampanye pemerintah untuk meningkatkan imun masyarkaat, Bank CTBC Indonesia dan Kimia Farma melakukan kerja sama menggelar Vaksinasi Gotong Royong untuk karyawan dan keluarga.
"Kami mengajak pada seluruh karyawan dan anggota keluarga yang sudah masuk dalam data untuk ikut vaksinasi dosis ketiga atau vaksin booster ini. Tujuannya supaya karyawan dan keluarga bisa terproteksi semakin kuat," kata Titiek Tjahjadi selaku HR & Administration Group Head PT Bank CTBC Indonesia.
Vaksinasi lanjutan dapat diikuti oleh karyawan maupun anggota keluarga di dua fasilitas kesehatan. Lokasi pertama di Apotek Kimia Farma Radio Dalam Premier Kawasan Gandaria Utara, Kebayoran Baru serta Apotek Kimia Farma Senen, Jakarta Pusat.
"Karyawan dan anggota keluarga yang akan melakukan vaksin cukup menunjukkan KTP dan aplikasi PeduliLindungi kepada petugas sebagai identitas. Setelah itu mereka bisa langsung mendapatkan vaksin dosis lanjutan," ujar Titiek.
Melalui Vaksinasi Gotong Royong ini, pihak penyelenggara berharap bisa memberikan layanan kesehatan terbaik melalui proteksi para karyawan beserta keluarganya, dan terus mendukung upaya pemerintahan dalam hal pencegahan penyebaran Covid-19.
Berita Terkait
-
Lakukan Restrukturisasi, Kimia Farma (KAEF) Mau Jual 38 Aset Senilai Rp 2,15 Triliun
-
Profil Carina Joe, Pahlawan Vaksin Covid-19 Raih Bintang Jasa Utama dari Presiden Prabowo
-
Emiten Farmasi RI Putar Otak Kurangi Bahan Baku Impor
-
Danantara Suka Perusahaan Rugi?
-
CEK FAKTA: Joe Biden Terserang Kanker Gara-gara Vaksin Covid-19, Benarkah?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence