Suara.com - Umat Muslim di wilayah Jogja dan sekitarnya dapat menyimak jadwal buka puasa hari ini, Selasa, 12 Maret 2024 untuk mengakhiri ibadah puasa hari ini.
Hari ini merupakan hari pertama puasa Ramadhan merujuk pada keputusan pemerintah, sementara bagi penganut Muhammadiyah maka hari ini telah memasuki hari kedua puasa Ramadhan.
Jadwal Buka Puasa Jogja Kemenag
Di bawah ini adalah jadwal buka puasa Jogja untuk wilayah Kota Jogja dan sekitarnya dikutip dari laman resmi bimasislam.kemenag.go.id
Kota Yogyakarta
- Waktu Maghrib: 17.56 WIB
- Waktu Isya: 19.05 WIB
Kab. Gunungkidul
- Waktu Maghrib: 17.55 WIB
- Waktu Isya: 19.04 WIB
Kab. Bantul
- Waktu Maghrib: 17.56 WIB
- Waktu Isya: 19.05 WIB
Kab. Kulon Progo
- Waktu Maghrib: 17.57 WIB
- Waktu Isya: 19.06 WIB
Kab. Sleman
- Waktu Maghrib: 17.56 WIB
- Waktu Isya: 19.05 WIB
Jadwal Buka Puasa Jogja Muhammadiyah
Di bawah ini merupakan jadwal buka puasa untuk wilayah Jogja dan sekitarnya hari ini, Selasa 12 Maret 2024 yang dikutip dari laman resmi Muhammadiyah.
Jogja dan sekitarnya (DIY)
- Waktu Maghrib: 17.57 WIB
- Waktu Isya: 19.05 WIB
Doa Buka Puasa Ramadhan
Setelah memasuki waktu magrhib, itu tandanya umat Muslim telah berhasil menyelesaikan puasa hari itu dan dapat berbuka puasa. Namun, pastikan Anda membaca doa buka puasa setelah berbuka puasa. Ini adalah waktu yang paling utama.
Membaca doa buka puasa setelah berbuka puasa sesuai dengan makna yang terkandung dalam doa buka puasa itu sendiri, yaitu penuh rasa syukur atas rezeki yang telah diberikan oleh Allah sebagaimana disampaikan oleh Syekh Abu Bakar Muhammad Syatha dalam Hasyiyah I'anatut-thalibin.
Sementara itu, membaca doa buka puasa sebelum berbuka puasa hukumnya adalah sunnah.
Berikut ini doa buka puasa Ramadhan yang dapat Anda baca.
اللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ، وَبِكَ آمَنْتُ، وَبِكَ وَعَلَيْكَ تَوَكَّلْتُ. ذَهَبَ الظَّمَأُ وَابْتَلَّتِ العُرُوقُ وَثَبَتَ الأَجْرُ إِنْ شاءَ اللهُ. يا وَاسِعَ الفَضْلِ اِغْفِرْ لِي الحَمْدُ لِلهِ الَّذِي هَدَانِي فَصُمْتُ، وَرَزَقَنِي فَأَفْطَرْتُ
Baca Juga: Hukum Memotong Kuku, Apakah Membatalkan Puasa Ramadhan? Ini Panduannya Sesuai Sunnah
Allahumma laka shumtu wa 'ala rizqika afthartu, wa bika amantu, wa bika 'alaika tawakkalatu, dzahabadzh dzhama-u wabtalatil-'uruqu wa tsabatal-ajru insyaa-Allah. Ya wasi'al-fadhli ighfirli alhamdulillahilladzi hadani fashumtu, wa razaqani fa-afthartu
Artinya: Ya Allah, hanya untuk-Mu aku berpuasa. Dengan rezeki-Mu aku membatalkannya. Kepada-Mu aku berpasrah. Dahaga telah pergi. Urat-urat telah basah dan Insyaallah pahala sudah tetap. Wahai Dzat Yang Luas Karunia, ampuni aku. Segala puji bagi Tuhan yang memberi petunjuk padaku, lalu aku berpuasa. Dan segala puji Tuhan yang memberiku rezeki, lalu aku membatalkannya."
Demikianlah jadwal buka puasa Jogja hari ini Selasa, 12 Maret 2024 lengkap dengan doa berbuka puasa dan waktu yang tepat untuk membacanya.
Tag
Berita Terkait
-
Hukum Memotong Kuku, Apakah Membatalkan Puasa Ramadhan? Ini Panduannya Sesuai Sunnah
-
Lengkap! Begini Aturan Kemenag Soal Pengeras Suara di Masjid Selama Ramadhan 2024
-
Tata Cara, Niat Mandi Puasa Ramadhan 2024 dan Doa Setelahnya, Apakah Wajib?
-
Doa Keramas Puasa Ramadhan 2024, Bacaan Niat Arab Sucikan Badan Menyambut Bulan Suci
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Tanggal Berapa Puasa Ramadan 2026 Dimulai: Ini Versi Pemerintah dan Muhammadiyah
-
Doa Malam 27 Rajab, Mustajab Memohon Cita-cita
-
Amalan-amalan Bulan Syaban Menurut Anjuran Rasulullah dan Ulama
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Tahun 2026, Lengkap Niat, dan Amalan Sunah
-
Amalan Bulan Rajab Menurut Ustaz Adi Hidayat, Evaluasi Total Kualitas Hidup
-
Awal Rajab NU dan Muhammadiyah 2025, Ini Tiga Amalan yang Bisa Dijalankan
-
Hukum Mewarnai Rambut dalam Islam, Apakah Boleh Menurut Ulama dan Fiqih?
-
KH Abdul Muid Ahmad, Ulama Rendah Hati dari Ponpes Al Muayyad Wafat Hari Ini
-
Bacaan Surat Yasin Lengkap 83 Ayat, Latin, Terjemahan, dan Keutamaan Jantung Al-Qur'an
-
Tata Cara dan Niat Sholat Gerhana Bulan 7 September 2025 untuk Imam dan Makmum