Suara.com - Ajang Hafiz Indonesia 2024 kembali hadir menampilkan putra putri berbakat Tanah Air. Namun begitu, rupanya tidak mudah menjadi penghafal Al Quran bagi para peserta.
Sejumlah peserta ternyata memiliki cerita menggugah hati mengenai perjuangannya menjadi tahfidz Quran.
Sebut saja ada Fatir. Peserta asal Medan itu saat kecil sempat kesulitan berbicara hingga divonis autis dan ADHD.
Meskipun begitu, ibu Fatir tidak tinggal diam. Dia pun mencoba menyetel murotal Al Quran setiap hari di rumahnya.
Dari sanalah Fatir mulai bisa bicara sedikit demi sedikit. Sampai akhirnya, dia kini fasih menghafal 5 juz.
Usut punya usut, bukan cuma Fatir yang mengalami kondisi tersebut. Ada kontestan bernama Arfan.
Berasal dari Batam, Arfan juga sempat mengalami speech delay. Beruntung setelah mendengarkan murotal Al Quran, kemampuan bicaranya meningkat.
Menurut sang ibunda, Arfan mulai bisa membaca Al Quran sejak berusia 2 tahun.
Selain Fatir dan Arfan, masih banyak peserta yang bertanding dalam Hafiz Indonesia 2024 yang tayang pada hari ini, Jumat (15/3/2024). Sebut saja ada Elang, Hafiz, Gibran, Hana serta Aisyah.
Baca Juga: Sambut Ramadan XL Axiata Hadirkan Paket Rp3.000, Enteng di Kantong
Mereka akan bersaing secara ketat agar bisa lolos ke babak berikutnya.
Menghadirkan deretan juri dan host ternama, Hafiz Indonesia 2024 bakal tayang setiap hari selama Ramadan pukul 14.00 WIB di RCTI.
Berita Terkait
-
Sambut Ramadan XL Axiata Hadirkan Paket Rp3.000, Enteng di Kantong
-
Cegah Pemotor Ngantuk di Bulan Ramadan, Coba Cara Ini
-
Festival Ramadan Kembali Hadir, Pegadaian Kanwil Jabar Siapkan Panggung Emas
-
Sosok Nabilah Abdul Rahim Bayan, Juri Hafiz Indonesia yang Berparas Cantik
-
Wisuda Akbar Hafiz Indonesia 2023 Digelar Siang Ini, Siapa Pemenangnya?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
KH Abdul Muid Ahmad, Ulama Rendah Hati dari Ponpes Al Muayyad Wafat Hari Ini
-
Bacaan Surat Yasin Lengkap 83 Ayat, Latin, Terjemahan, dan Keutamaan Jantung Al-Qur'an
-
Tata Cara dan Niat Sholat Gerhana Bulan 7 September 2025 untuk Imam dan Makmum
-
Contoh Khutbah Jumat Tentang Maulid Nabi 2025 Versi Panjang dan Singkat
-
5 Contoh Kultum Maulid Nabi Muhammad SAW 2025 Berbagai Tema
-
Puasa Maulid Nabi Namanya Apa? Hukum Puasa di Hari Kelahiran Rasulullah
-
Rabu Wekasan Menurut Islam Dianjurkan atau Tidak? Ini Hukum, Amalan dan Jadwal 2025
-
Niat dan Doa Buka Puasa Ayyamul Bidh Agustus 2025 Selama 3 Hari untuk Berkah Sepanjang Tahun
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Agustus 2025: Niat dan Keutamaannya di Hari Kamis
-
Mengapa Islam Melarang Pria Menyerupai Wanita? Ini Penjelasannya