Suara.com - Dua medali emas diraih cabang Pencak Silat di test event Asian Games 2018. Dalam partai final yang berlangsung di Padepokan Pencak Silat Taman Mini, Rabu (14/2/2018), para pesilat Indonesia meraih dua medali emas dari tiga nomor seni yang dipertandingkan.
Emas pertama diraih pasangan Yolla Primadona Jampil dan Hendy di nomor seni ganda putra. Tampil apik dalam pertarungan jarak dekat dan memainkan tiga jenis senjata, toya (tongkat), celurit dan golok, pasangan tersebut meraih poin 578.
Mengalahkan pesaingnya di partai final, yaitu pasangan Filipina Almohaidib Abad dan Alfau Jan Abad yang terpaut 10 poin dari Yolla dan Hendy.
Medali emas kedua datang dari nomor seni beregu putra. Di kategori ini, trio Nunu Nugraha, Asep Yuldan Sani dan Anggi Faisal Mubarok berhasil mengungguli trio Singapura dan India dengan total poin 466.
Sementara itu di kategori seni tunggal putra, pesilat Indonesia Sugianto yang berpeluang meraih medali di partai final, mundur. Dengan demikian, nomor tunggal putra dimenangkan oleh pesilat Singapura Muhammad Iqbal bin Abdul Rahman.
Berita Terkait
-
Usia Cuma Angka! Yolla Yuliana Tolak Pensiun, Siap Bimbing Pemain Muda JLM di Proliga 2026
-
Janji Manis Erick Thohir Usai Pencak Silat Sumbang 4 Emas SEA Games 2025
-
Hasil SEA Games 2025: Pencak Silat Tambah Dua Medali Emas di Hari Terakhir
-
Ricuh SEA Games 2025: Atlet Pencak Silat Malaysia Kejar dan Serang Wasit
-
Jakarta Livin Mandiri Rekrut Yolla Yuliana untuk Proliga 2026
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Marc Marquez Pasang Target Juara Dunia MotoGP 2026
-
Jadwal Wakil Indonesia di India Open 2026, Mulai Tanding Hari Ini
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo