Suara.com - Sederet artis hingga tokoh publik dunia turut meramaikan tren 10 Years Challenge yang tengah viral di media sosial Instagram akhir-akhir ini.
10 Years Challenge merupakan tantangan hiburan kepada netizen untuk mengunggah foto mereka yang sekarang dengan 10 tahun yang lalu.
Dalam hal ini, bisa dilihat perubahan apa saja yang terjadi pada fisik netizen tersebut selama kurun waktu 10 tahun terakhir.
Seolah tak mau ketinggalan zaman, sejumlah pebalap MotoGP pun turut meramaikan 10 Years Challenge di akun Instagram pribadi mereka.
Penggemar pun jadi paham potret masa lalu idola mereka.
Berikut empat pebalap MotoGP yang mengikuti tantangan 10 Years Challenge yang dikutip dari Mobimoto.com, Jumat (18/1/2019):
1. Marc Marquez
Kesuksesan Marc Marquez di tahun 2018 nyatanya sama dengan apa yang dicapai 10 tahun yang lalu.
Pebalap yang dijuluki The Baby Alien itu pun mengunggah foto podium pertamanya di tahun 2008 dengan foto podium terakhirnya tahun 2018.
Berbeda dengan Marc Marquez, rekan setimnya di Honda pada MotoGP tahun ini yang pamer kemenangan selama 10 tahun terakhir, Jorge Lorenzo justru pamer ketampanan.
Tak disangka, paras rupawannya tetap terjaga meski telah sepuluh tahun berlalu.
Pembalap asal Negeri Jiran Malaysia ini juga tak mau ketinggalan mengikuti tren 10 Years Challenge.
Terlihat dengan jelas wajah polos Hafizh Syahrin di tahun 2009.
Tag
Berita Terkait
-
Candaan Bocor saat Live, Admin Medsos Wali Kota Surabaya Minta Maaf dan Mengundurkan Diri
-
2 Alasan Veda Ega Pratama Jadi Ancaman Serius di Moto3 2026, Mantan Pembalap MotoGP Bilang Begini
-
Dua Putra Bangsa, Satu Asa: Veda Ega Pratama dan Mario Aji Resmi Gaspol di MotoGP 2026
-
Sean Gelael Resmi Lamar Hana Malasan, Cincin Berliannya Ditaruh di Batok Kelapa
-
46 Anak SMP Nyaris Tawuran, Janjian via DM Berujung Diciduk Polisi
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Pasukan Merah Putih Pertahankan Tradisi Juara Umum
-
Pertarungan Menuju Kejayaan: One Pride MMA 88 Hadirkan Duel Indonesia vs Dunia
-
Indonesia Para Badminton International: Merah Putih Raih Empat Tiket Final
-
Era Baru Pertina: Semangat Muda dari Timur dan Kolaborasi dengan Brand Ternama
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Juara Paralympic Bidik Emas di Solo
-
Jonatan Christie Siap Tebus Kegagalan French Open, Waspadai Kiran George di Hylo Open 2025
-
Indonesia Dominasi Lima Besar Ranking Dunia Woodball 2025
-
Pertacami Ukir Sejarah di Asian Youth Games 2025: MMA Indonesia Pulang dengan 4 Perunggu
-
Fajar/Fikri Siaga Hadapi Ancaman Ganda Malaysia di Perempat Final Hylo Open 2025
-
Bulu Tangkis Persembahkan Emas di AYG 2025 Lewat Raihan/Atresia