Suara.com - Pebulutangkis spesialis ganda putri Indonesia, Della Destiara Haris, memuji pasangan barunya Virni Putri. Menurutnya, Virni memiliki semangat juang yang tinggi.
"Virni itu orangnya kuat banget, dan semangat, tidak gampang menyerah," kata Della, mengomentari karakter Virni yang juga juniornya di klub Jaya Raya.
"Dia kalau di lapangan tuh garang, mirip dengan Ketut," Della menambahkan, dalam keterangan tertulis yang diterima Suara.com, Jumat (18/1/2019).
Della/Virni merupakan kombinasi pasangan baru yang dibentuk Kepala Pelatih Ganda Putri Pelatnas PBSI, Eng Hian.
Keduanya telah memulai debut sebagai pasangan di ajang Malaysia Masters 2019.
Sempat membuat kejutan dengan menyingkirkan andalan Thailand, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai, kiprah mereka harus terhenti di babak kedua Malaysia Masters 2019, Kamis (17/1) kemarin.
Menghadapi Ayako Sakuramoto/Yukiko Takahata, Della/Virni takluk dua game langsung dari pasangan ganda putri Jepang tersebut, 11-21 dan 13-21.
Kini keduanya bersiap kembali fokus menjalani ajang Indonesia Masters 2019 yang akan digelar di Istora Senayan, Jakarta, 22-27 Januari mendatang.
Baca Juga: 4 Pebalap MotoGP Ramaikan 10 Years Challenge, Siapa yang Berubah Drastis?
Tag
Berita Terkait
-
Amri Syahnawi Sakit Cacar, Batal Tampil di Australia Open 2025
-
Bentrok dengan Jadwal Ujian Akademik, Zaki Ubaidillah Tak Bisa Ikuti Australian Open 2025
-
Dampingi Istri akan Melahirkan, Anthony Ginting Absen dari Australia Open 2025
-
Ni Kadek Dhinda Jadi Harapan Regenerasi Tunggal Putri Pelatnas PBSI
-
PBSI Patok Target Tinggi di Kumamoto Masters 2025 Dan Australia Open 2025
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
Terkini
-
Anak Eks Persija Jakarta Resmi Gabung Gresik Petrokimia, Bareng Shella Bernadetha
-
Gabung Jakarta Livin Mandiri, Arimbi Syifana Berpotensi Pecahkan Rekor dalam Sejarah Proliga
-
Usai Catat Rekor, Pebalap Asal Magetan Bertekad Lebih Baik di Moto2 2026
-
Bocoran Dirut IBL, Sebut 16 Pemain Asing Sudah Terdaftar, Didominasi dari Amerika Serikat
-
Kronologis UFC Larang Seumur Hidup Dillon Danis Gegara Baku Hantam dengan Tim Islam Makhachev
-
SUV Terbalik, Petarung UFC Deiveson Figueiredo Selamat dari Kecelakaan Horor
-
Minus Gregoria Mariska dan Anthony Ginting, Ini 13 Wakil Indonesia di Australian Open 2025
-
Target Pertahankan Tradisi Emas SEA Games, Timnas Voli Tuntut Ilmu ke Negeri China
-
Dimeriahkan Pemenang 35 Etape Tour de France, Hong Kong Cyclothon Siap Bergulir Akhir November
-
Pecco Bagnaia Tutup Musim Mengecewakan, Alihkan Fokus ke Pengembangan DesmosediciGP26