Suara.com - Pebalap veteran Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, bersiap kembali ke lintasan MotoGP. Seri berikutnya MotoGP 2019 akan digelar di Sirkuit Jerez, Spanyol, 5 Mei mendatang.
Perhelatan MotoGP Spanyol di Jerez sekaligus jadi penanda dimulainya balapan di benua Eropa, setelah tiga seri sebelumnya di dataran Asia dan Amerika Latin; MotoGP Qatar, Argentina, dan Amerika Serikat.
Rossi pun mengaku senang balapan MotoGP kembali ke Eropa. Salah satu alasan rasa senangnya itu lantaran perjalanannya yang tidak terlalu menghabiskan banyak waktu dan energi.
"Balapan di Eropa luar biasa, karena kami mengetahui sirkuit-sirkuit di sana dengan sangat baik," ujar Valentino Rossi, dikutip dari Motorsport, Selasa (30/4/2019).
"Plus sedikit lebih nyaman karena perjalanannya tidak terlalu jauh dan kita jadinya tidak jet lag," jelas Rossi.
Valentino Rossi telah mengasah fisik dan mentalnya jelang menjalani balapan MotoGP Spanyol akhir pekan nanti. Salah satunya dengan latihan di Sirkuit Mugello, Italia pekan lalu.
Rossi tak sendirian berlatih, melainkan ditemani para anak didiknya. Antara lain Francesco Bagnaia, Franco Morbidelli, Lorenzo Baldassarri, Luca Marini, Nicolo Bulega, Marco Bezzecchi, dan Stefano Manzi.
Selama latihan Bagnaia dan kawan-kawan banyak belajar dari Valentino Rossi, dimana tetap mampu kompetitif menghadapi persaingan di kelas MotoGP yang banyak dihuni para pebalap muda.
Baca Juga: Idolai Valentino Rossi, Tapi Zarco Jagokan Pebalap Ini Jadi Juara Dunia
Berita Terkait
-
Fazzio vs Scoopy Lebih Bagus & Awet Mana? Ini Perbandingan Motor Matic Retro Populer
-
5 Oli Motor untuk Yamaha Aerox 155, Komponen Mesin Dijamin Aman!
-
Siap Jegal BeAT, Rumor Yamaha Mio Terbaru Bakal Berubah Total: Desain Lebih Sporty ala Aerox?
-
Naksir Aerox? Tengok Dulu Harga Motor Yamaha 2026
-
Mending Yamaha Fino atau Honda Scoopy? Ini Perbedaan Harganya
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Tantangan Berat Wakil Indonesia di Malaysia Open 2026: Perang Saudara hingga Lawan Unggulan
-
Undian Maut Malaysia Open 2026: Jafar/Felisha Dihadang Tembok Tebal Tuan Rumah
-
Malaysia Open 2026 Hadirkan 'Perang Saudara', Dua Wakil Indonesia Langsung Saling Berhadapan
-
Hasil Undian Malaysia Open 2026: Wakil Indonesia Langsung Hadapi Lawan Tangguh Sejak Babak Awal
-
Putri KW Tak Pasang Target Muluk-muluk di Malaysia Open 2025
-
Alwi Farhan Jadikan Malaysia Open 2026 Titik Awal Perburuan Tiket BWF World Tour Finals
-
IBL 2026: Misi Tangerang Hawks Melangkah Lebih Jauh
-
FIBA Tetapkan Dame Diagne sebagai Pemain Lokal di IBL, Boleh Perkuat Timnas Basket Indonesia
-
Sirkuit Mandalika Dibuka untuk Umum, Turis Bisa Rasakan Sensasi Jadi Pebalap
-
Naomi Osaka Curhat Sulitnya Jadi Petenis Profesional Sekaligus Ibu