Suara.com - Memutuskan jadi mualaf sejak akhir tahun lalu, sosok Lindswell Kwok sempat mencuri perhatian. Lama tak terdengar, begini sekarang penampilan dara yang dijuluki ratu Wushu Asia Tenggara ini.
Menyebut nama Lindswell Kwok, apa yang terlintas di pikiran langsung menuju sosok pendekar wushu Indonesia. Ya, dara yang lahir di Binjai, Sumatera Utara itu mulai mencuri perhatian usai merebut medali perunggu di kejuaraan Wushu Dunia yang berlangsung di Kuala Lumpur, Malaysia, 2006 silam.
Tahun lalu, Lindswell berhasil mempersembahkan emas untuk Indonesia. Ia sukses meraih medali emas di ajang Asian Games 2018 untuk kategori Taolu Taijiquan.
Namun, kabar mengejutkan datang di penghujung tahun 2018. Lindswell memutuskan untuk pensiun dini. Tak hanya itu ia juga bikin heboh setelah diketahui menjadi mualaf dan segera menikah dengan sesama rekan Pelatnas Wushu yakni Achmad Hulaefi.
Hal itu diketahui saat keduanya berkunjung ke kediaman Menpora, Imam Nahrawi awal Desember lalu yang videonya sempat diunggah lewat akun sosial media sang menteri. Dalam video tersebut, Lindswell terlihat sudah mengenakan hijab.
Nah, lama tak terlihat, gimana sih penampilan Lindswell usai memutuskan mualaf dan mengenakan hijab, Yuk simak deretan fotonya.
Berita Terkait
-
5 Outfit Lari Wanita Berhijab yang Nyaman, Modis, dan Tetap Syari
-
Kesan Rebecca Klopper Perdana Berhijab di Film Ahlan Singapore: Nyaman?
-
Akui Terkesan, Rebecca Klopper Ungkap Niatan Berhijab di Masa Depan
-
Merasa Nyaman, Rebecca Klopper Tertarik Pakai Hijab Usai Bintangi Film Ahlan Singapore
-
Celine Evangelista Tanpa Hijab di Film Danyang Wingit, Begini Penjelasannya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Indonesia Masters 2026 Kembali Digelar di Istora, Siap Hidupkan Kembali Atmosfer
-
Menang di Laga Perdana India Open 2026, Putri Kusuma Wardani Merasa Banyak Lakukan Kesalahan
-
Marc Marquez Pasang Target Juara Dunia MotoGP 2026
-
Jadwal Wakil Indonesia di India Open 2026, Mulai Tanding Hari Ini
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia