Suara.com - Partai sesama ganda putra Indonesia antara Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan melawan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, mewarnai babak semifinal Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019 hari ini, Sabtu (24/8).
Pertandingan bertajuk duel "Senior vs Junior" ini akan disiarkan langsung TVRI. Atau bisa diakses secara live streaming lewat link pada tautan berita ini.
Hendra/Ahsan melaju ke semifinal Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019 usai menyingkirkan pasangan China Taipei, Liao Min Chun/Su Ching Heng, 21-17 dan 21-19.
Sedangkan Fajar/Rian menaklukkan ganda putra Korse, Choi Sol Gyu/Seo Seung Jae, 21-13 dan 21-17.
Berdasarkan head-to-head, kedua pasangan baru bertemu satu kali yakni di German Open 2018.
Saat itu, Fajar/Rian memenangkan pertandingan setelah berjuang hingga adu setting, dengan skor 22-20 dan 22-20.
Selain duel Hendra/Ahsan vs Fajar/Rian, satu lagi wakil Indonesia yang akan bertanding di babak semifinal Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019, yakni Greysia Polii/Apriyani Rahayu.
Greysia/Apriyani mendapat tantangan berat menghadapi unggulan pertama asal Jepang, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (1-Jepang).
Baca Juga: 5 Berita Sport Terpopuler: Nasib Pacquiao Dicemaskan seperti Muhammad Ali
Pertandingan babak semifinal Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019 akan disiarkan langsung TVRI mulai pukul 16.00 WIB.
Atau bagi yang ingin menyaksikannya secara streaming, bisa klik di Link Live Streaming Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019.
Berita Terkait
-
Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019: Hendra / Ahsan di Ambang Gelar Ketiga
-
Greysia / Apriyani Tembus Semifinal, Indonesia Dipastikan Raih Medali
-
Jojo Tumbang, Habis Sudah Wakil Indonesia di Sektor Tunggal Putra
-
Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019: Hadapi Sai, Ini Salah Satu Strategi Jojo
-
Anthony Tersingkir dari Kejuaraan Dunia, Jojo: Sayang, Kalau Dia Menang...
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Rekap Hasil Australia Open 2025: 7 Wakil Indonesia Berhasil Melaju ke Semifinal
-
Derrick Michael Dipastikan Perkuat Indonesia di SEA Games 2025, Target Raih Medali
-
Dua Ganda Putra Bersua, Indonesia Pastikan Satu Tempat di Final Australia Open 2025
-
PERBASI Resmi Lantik 9 DPD, Budisatrio Tekankan Pentingnya Kompetisi Berjenjang
-
Ditikung Chou Tien Chen di Australian Open, Alwi Farhan Target Bangkit di SEA Games 2025
-
Ana/Trias Melesat ke Semifinal Australian Open 2025, Ganda Jepang Dibuat Tak Berkutik
-
Rachel/Febi Jinakkan Apri/Fadia, Amankan Tiket Semifinal Australian Open 2025
-
Rivan Nurmulki Ungkap Niat Pensiun dari Timnas Voli Indonesia usai SEA Games 2025
-
Kirim 6 Atlet MMA Terbaik, Pertacami Bidik Dua Emas di SEA Games 2025
-
Susunan Pebalap Moto2 musim 2026: Ada Rider dari Magetan Mario Aji