Suara.com - Pensiun dari dunia tenis tak membuat popularitas Maria Sharapova surut. Terbukti ia baru-baru ini kebanjiran pesan di HP-nya.
Awalnya perempuan cantik asal Rusia itu membuat video yang diunggah ke akun Twitter pribadinya, dan menuliskan nomor ponselnya.
Tujuannya untuk mengusir kebosanan. Maria Sharapova saat ini tengah melakukan isolasi mandiri di Amerika Serikat.
Isolasi dilakukan guna menghindari bahaya virus Corona yang saat ini mewabah di Negeri Paman Sam.
Dalam cuitannya, Maria Sharapova mempersilakan para fans untuk menceritakan kegiatan yang dilakukan selama isolasi mandiri Corona.
Atau bila ingin bertanya hingga sekadar menyapa dirinya.
Dua hari setelah video itu diunggah atau tepatnya dalam 40 jam, Maria Sharapova terkejut dengan pesan yang masuk di ponselnya.
"2,2 juta penayangan dalam 40 jam. Status ponsel saya saat ini...," tulis Maria Sharapova dalam GIF yang menggambarkan seorang wanita tengah panik mengetik pada keyboard HP-nya.
Hingga, Kamis (9/4/2020), video yang diunggah Maria Sharapova tersebut telah naik hingga 3,8 juta penayangan.
Baca Juga: Tinju Dunia: Sebelum Pensiun, Amir Khan Ingin Lawan Manny Pacquiao
Maria Sharapova pensiun dari dunia tenis pada 26 Februari lalu. Banyak prestasi gemilang telah diukirnya.
Selain lima gelar Grand Slam, Maria Sharapova juga menyabet 36 gelar WTA dan selama 21 pekan menempati peringkat satu dunia.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
Terkini
-
Ana/Trias Singkirkan Unggulan Teratas, Sukses Melaju ke Semifinal Thailand Masters 2026
-
Tunggal Putra Indonesia Pastikan Satu Tempat di Final Thailand Masters 2026
-
Hasil Thailand Masters 2026: Bungkam Unggulan 4, Ubed ke Semifinal!
-
Jadwal Proliga Gresik Hari Ini: Klub Megawati Hangestri Hadapi Medan Falcons
-
Link Live Streaming Thailand Masters 2026: 12 Wakil Indonesia Berjuang ke Semifinal
-
Gresik Phonska Tidak Terkalahkan Sepanjang Putaran Pertama Proliga 2026
-
Jadwal Perempat Final Thailand Masters 2026 Hari Ini, Alwi Farhan Cs Siap Tempur
-
Alwi Farhan 'Geprek' Wakil Israel, Amankan Tiket Perempat Final Thailand Masters 2026
-
Pelatih Spanyol Turun Gunung, Transfer Ilmu Padel Kelas Dunia di Jakarta
-
Seleknas PBSI 2026: Intip Daftar Lengkap Calon Bintang Baru Pelatnas Cipayung